Liputan6.com, Jakarta Seorang wanita asal Malaysia menarik perhatian publik usai sebuah foto saat menghadiri pernikahan. Ia beserta sanak saudaranya mengenakan perhiasan yang berlebihan.
VIDEO: Viral, Keluarga 'Pamer' Emas Berlebihan di Malaysia
Seorang wanita asal Malaysia menarik perhatian publik usai sebuah foto saat menghadiri pernikahan. Ia beserta sanak saudaranya mengenakan perhiasan yang berlebihan.