Liputan6.com, Jakarta Gempa dan Tsunami yang menimpa Kota Palu, Sulawesi Tengah, dan sekitarnya telah membuat tempat tersebut lumpuh total. Setelah gempa bumi mengguncang Palu dan Donggala, tempat-tempat tersebut dan sekitarnya dilanda gelombang tsunami setinggi 1,5 meter, bahkan ada yang mengabarkan tingginya mencapai 5 meter.
Baca Juga
Advertisement
Rumah para warga ambruk akibat gempa dan tsunami Palu. Ratusan jiwa melayang, belum lagi yang terluka dan kehilangan tempat tinggal. Jaringan listrik masih putus, tak jauh berbeda dengan jaringan komunikasi dan jalur penerbangan. Ini membuat sulit untuk mengetahui kondisi di sana.
Mari bersama KLY, kita bantu ringankan duka saudara-saudara kita di Sulawesi Tengah dengan berdonasi. Berapapun nominalnya, akan sangat membantu mereka.
Caranya amat mudah:
1. Cukup klik tombol merah " Donasi Sekarang" lalu masukkan nominal donasi.
2. Pilih metode pembayaran donasi (transfer bank, kartu kredit).
3. Segera transfer dengan menyertakan kode unik.
Â
* Liputan6.com yang menjadi bagian KapanLagi Youniverse (KLY) bersama Kitabisa.com mengajak Anda untuk peduli korban gempa dan tsunami di Palu dan Donggala. Yuk bantu Sulawesi Tengah bangkit melalui donasi di bawah ini.
Â
Â
Semoga dukungan Anda dapat meringankan beban saudara-saudara kita akibat gempa dan tsunami Palu di Sulawesi Tengah dan menjadi berkah di kemudian hari kelak.
Â
KapanLagi Youniverse sedang mengumpulkan bantuan untuk saudara-saudara di Palu dan Donggala. Silakan kirimkan atau antar barang bantuan seperti pakaian, obat-obatan, makanan instan, sanitary pad, alat mandi, dan lainnya, ke kantor KapanLagi Youniverse sampai tanggal 7 Oktober 2018 di jam kerja 10.00-18.00. Alamat Kantor KLY: JL RP Soeroso 18 Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat 10330.
Â
Â
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini: