Sukses

5 Pulau di Dunia Ini Bentuknya Unik Banget, Termasuk Indonesia

Keindahan suatu pulau mampu menarik perhatian orang-orang.

Liputan6.com, Jakarta Pemandangan alam memang mengagumkan dan banyak yang memiliki keindahannya tersendiri. Salah satu pemandangan alam yang indah dan unik adalah pulau.

Keindahan suatu pulau mampu menarik perhatian orang-orang. Baik dari keindahan alamnya, bentuknya atau terdapat flora dan fauna yang dianggap unik serta langka.

Banyak orang yang telah bereksplorasi ke berbagai tempat dan membaginya ke media sosial. Setiap pulau memiliki daya tariknya masing-masing hingga menjadi daya tarik bagi wisatawan. Fenomena alam yang terbentuk dengan sendirinya terkadang membentuk pemandangan yang indah seperti membuat bentuk suatu pulau menjadi lebih unik.

Bentuk pulau yang unik ini ternyata ada banyak di dunia lho. Bahkan salah satunya terdapat di Indonesia. Berikut 5 pulau dengan bentuk unik di dunia yang berhasil dihimpun Liputan6.com dari berbagai sumber, Senin (4/2/2019).

2 dari 6 halaman

1. Pulau kecil di Italia yang berbentuk seperti lumba-lumba

3 dari 6 halaman

2. Pulau berbentuk lumba-lumba juga ada di pulau sekitar Flores, Indonesia

4 dari 6 halaman

3. Pulau bernama Isabela di Galapagos ini bentuknya seperti kuda laut

5 dari 6 halaman

4. Pulau Cinta ini ternyata berada di Gorontalo, Indonesia

6 dari 6 halaman

5. Pulau berbentuk hati juga ada di sekitar laut Adriantik, Kroasia

Video Terkini