Liputan6.com, Jakarta - Baru-baru ini, video mesin pengumpul sperma dari Tiongkok viral di media sosial. Padahal, mesin tersebut telah diluncurkan beberapa tahun yang lalu oleh sebuah perusahaan di sana.
Advertisement
Menurut Pusat Sains dan Teknologi Mesin Sanwe Jiangsu, mesin tersebut berguna untuk mengumpulkan sampel sperma di klinik kesehatan. Sebab, di beberapa negara orang terlalu malu untuk memberikan sampel sperma dengan cara mastubasi.
A Chinese company says its automatic sperm extractor is helping clinics collect semen from donors reluctant to masturbate in a hospital setting. pic.twitter.com/zBqf4wWVQi
ā AngryMan (@AngryManTV) April 5, 2019
"Mesin ini dapat mensimulasikan lingkungan vagina lewat pijatan, gerakan berkedut, mengisap, getaran, dan lainnya. Mesin ini beraksi pada penis manusia yang dapat membuat pengumpulan sperma dengan cepat dan aman. Jadi ini merupakan peralatan klinis terbaik dari pengumpulan sperma," demikian klaim perusahaan tersebut.
Wow!!! ššš pic.twitter.com/X5fOxOeA83
ā AngryMan (@AngryManTV) April 5, 2019
Respons Netizen
Bagaimanapun, video mesin tersebut viral di Twitter dengan banyak netizen bertanya-tanya mengapa harus diciptakan mesin tersebut. Beberapa netizen bingung mengapa seseorang terlalu malu untuk masturbasi di ruangan tertutup di rumah sakit, tapi tak masalah menggunakan mesin dengan vagina pompa.
Menariknya, mesin tersebut dijual secara bebas di Alibaba dalam warna pink dan abu-abu, juga dilengkapi dengan fungsi pelatihan desensitisasi ejakulasi dini.
Di sisi lain, netizen memberikan reaksi beragam terhadap mesin tersebut. Ada yang mengomentari betapa menarik cara kerja mesin tersebut, namun lebih banyak yang mengomentari kalau mereka lebih memilih cara 'tradisional' dalam mengumpulkan sperma.
āIām a little nervousāāNo worries, just step over to the Ejaculatron 3000āāOh yes, thatās much less awkward, thanks!ā š https://t.co/b3npEOn3V2
ā Greg Jenner (@greg_jenner) April 9, 2019
This is how humanity falls pic.twitter.com/HLu8EhNnkR
ā Bone-kun (@0Bonekun0) April 7, 2019
No matter how bad your job is, at least youāre not the technician who has to fix it when it becomes ācloggedā
ā Nicki (@cardiffbites) April 9, 2019
āAutomatic sperm extractorā is my new tinder bio
ā Declan Cashin (@Tweet_Dec) April 9, 2019
Thanks but I think I can handle this myself. https://t.co/lX05W4QdB0
ā Peter Lalor (@plalor) April 9, 2019
Women still have gynaecology instruments designed in Victorian times, bloody awful periods, contraception side effect hell and painful childbirth. But THE MEN are embarrassed about ejaculating. š https://t.co/9dPclDPY2Z
ā leah franchetti (@LeahFranchetti) April 9, 2019
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:
Momok dalam memisahkan putih dan kuning telur akan hilang dengan adanya mesin inovatif ini.
Advertisement