Sukses

Top 3: Ketahui Kepribadian Lewat Panjang Jempol Tangan

Artikel tentang menebak kepribadian spesial kalian lewat panjang jempol tangan menjadi yang terpopuler di kanal Citizen6, Liputan6.com.

Liputan6.com, Jakarta Ada begitu banyak cara yang bisa dilakukan untuk menebak kepribadian seseorang. Salah satunya ialah dengan melihatnya melalui beberapa anggota tubuh, seperti jempol tangan.

Tak banyak yang mengetahui bahwa panjang jempol tangan nyatanya bisa mengungkap kepribadian seseorang secara umum.

Artikel tentang menebak kepribadian spesial kalian lewat panjang jempol tangan menjadi yang terpopuler di kanal Citizen6, Liputan6.com. Disusul dengan aksi kocak bocah yang bikin tutorial kenakan hijab menggunakan karet.

Sementara artikel terpopuler ketiga tentang keuntungan dan manfaat konsumsi teh selama bulan Ramadan.

Berikut Top 3 Citizen6:

1. Ketahui Kepribadian Spesialmu dari Panjang Jempol Tangan

Setiap orang tentu memiliki karakter yang berbeda-beda. Di balik masing-masing karakter itu pula tentu ada sesuatu yang spesial. Nyatanya ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengetahui seperti apa karakter spesial yang dimiliki oleh diri sendiri maupun orang lain.

Hal itu ternyata dapat dilihat melalui beberapa anggota tubuh, salah satunya adalah jempol tangan. Ya, mungkin tak banyak dari kalian yang tahu bahwa jempol tangan bisa menunjukkan karakter secara umum.

Selengkapnya…

2 dari 3 halaman

2. Buat Tutorial Kenakan Hijab Pakai Karet, Aksi Bocah Ini Bikin Ketawa Geli

Memakai kerudung memang telah menjadi suatu kewajiban yang dianjurkan untuk para wanita muslim. Memakai kerudung bertujuan untuk menutupi aurat pada tubuh wanita.

Seiring berjalannya waktu, kerudung telah menjadi salah satu tren di dalam dunia fashion. Berbagai model, bahan, dan gaya kerudung yang ada, membuat para konsumen memiliki banyak pilihan untuk memadu padankan dengan busana yang mereka miliki.

Selengkapnya…

3 dari 3 halaman

3. Ini Keunggulan dan Manfaat Konsumsi Teh Selama Bulan Ramadan

Teh telah menjadi bagian integral dari budaya dari seluruh dunia. Di Timur Tengah, teh adalah simbol dari keramahtamahan dan dapat mempersatukan orang. Sebagai penanda budaya, minuman ini juga telah dikaitkan dengan berbagai manfaat kesehatan.

Beberapa manfaatnya adalah, peningkatan daya kognitif dan kekebalan tubuh. Teh juga dapat mengurangi tingkat stres, tekanan darah, dan kolesterol.

Selengkapnya… 

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini: