Liputan6.com, Jakarta Kabar duka datang dari presiden ke-3 RI, BJ Habibie, yang telah meninggal dunia Rabu (11/9) pukul 18.05 WIB. Kabar ini disampaikan langsung oleh anak kedua Habibie, Thareq Habibie.
Penyebab meninggalnya pria 83 tahun ini akibat faktor usia dan penyakit gagal jantung yang diderita. Sebelumnya, Habibie sempat dirawat di Jerman setelah mengalami kebocoran klep jantung. Dirinya kemudian dirawat di RSPAD Gatot Subroto sejak 1 September 2019 lalu.
Kabar kepergian pria kelahiran Parepare ini sontak menjadi sorotan publik, khususnya para pengguna jejaring sosial.
Advertisement
Pantauan tim Citizen6-Liputan6.com, sejak kabar duka itu beredar, lini masa Twitter diramaikan dengan beragam ucapan belangsungkawa dan doa untuk mendiang BJ Habibie.
Rest In Peace BJ Habibie.. pic.twitter.com/igCUWd0d0L
— pinkman (@rizalaziss) September 11, 2019
Rest in Peace, one of the real Nation’s patriot Bapak BJ Habibie🙏🏼
— Saskia Wibowo (@saskiawbo) September 11, 2019
my deep condolences goes to Bapak BJ Habibie and his family. this is the most heartbreaking news I’ve got today. rest in peace, bapak.
— ay (@younbeatable) September 11, 2019
Deep condolences for the lost of the one and only BJ. Habibie. The 3rd President of Indonesia.Thank you for your contributions, inspirations, and spirits to develop our nation.Rest in peace, have a great journey, may God send us more people like you to this country.
— Idham Yudoatmojo (@idhumb) September 11, 2019
Turut berdukacita mendalam atas meninggalnya Eyang BJ Habibie. Selamat beristirahat dengan tenang. ❤️
— #FilmIMPERFECT (@ernestprakasa) September 11, 2019
innalillahi wa innailaihi roji’un. BJ Habibie, one of my inspiration, has passed away. may he rest in peace🙏
— hazel (@zhaselbry) September 11, 2019
Rest in peace, pak BJ Habibie. You are truly a blessing for Indonesia!😭 pic.twitter.com/2dg4ZUNEoZ
— Dewi Putri Pratiwi (@deutripratiwi) September 11, 2019
my deep condolences goes to Bapak BJ Habibie and his family. this is the most heartbreaking news I’ve got today. rest in peace, bapak.
— ay (@younbeatable) September 11, 2019
Innalillahi wainna ilaihi rajiun. Fly high and higher up there pak BJ Habibie. We are very proud to have you. You're a true gem for this country. Al Fatihah 🤲 pic.twitter.com/0hYkDz9SGG
— Febryanto Prasetyo (@Bejotot) September 11, 2019