Sukses

Anti Mainstream, Deretan Wisuda Unik Kampus Itenas yang Viral

Berikut deretan video perayaan wisuda kampus Itenas yang viral di media sosial.

Liputan6.com, Jakarta - Saat wisuda nampaknya menjadi momen yang sangat dinantikan bagi para mahasiswa tingkat akhir. Ya, setelah perjuangan empat tahun akhirnya mereka bisa menyelesaikan kewajibannya sebagai mahasiswa.

Momen wisuda umumnya dilakukan dengan menjalani upacara formal yang dihadiri seluruh wisudawan dan wisudawati dan dipimpin oleh rektor universita.

Namun tidak cukup sampai di situ, biasanya selesai melakukan acara formal tersebut banyak pula mahasiswa di berbagai universitas yang melakukan perayaan. Salah satunya seperti yang dilakukan universitas di Bandung, Institut Teknologi Nasional (Itenas).

Para wisudawan dan wisudawati dari kampus ini melakukan semacam pawai karnaval dengan berbagai tema unik. Itenas baru saja meresmikan 494 wisudawan dari fakultas FTI dan FSRD pada Sabtu (28/9/2019).

Dikutip dari akun @m39an yang mengunggah ulang video dari berbagai sumber terlihat beberapa tema unik yang dipilih beberapa fakultas Itenas dalam perayaan wisuda tersebut. Video-video itu lantas mencuri perhatian warganet dan menjadi viral. Penasaran seperti apa? Berikut potretnya.

 

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

2 dari 8 halaman

Wisudaan dengan tema sunatan

3 dari 8 halaman

Kalau yang pernah nonton film Midsommar pasti enggak asing dengan tema ini

4 dari 8 halaman

Wisuda rasa mau demo ya

5 dari 8 halaman

Sekalian menyambut film Joker yang mau tayang

6 dari 8 halaman

Duh, ada pocong tuh

7 dari 8 halaman

Ritual di hari wisuda

8 dari 8 halaman

Waduh wisudawannya di demo nih