Sukses

8 Potret Ini Cuma Anak 90-an yang Ngerti

Ada nostalgia tersendiri saat melihat foto-foto ini. Biasanya cuma anak 90-an yang mengerti

Liputan6.com, Jakarta - Memberi makan Tamagotchi, merekam daftar lagu dalam CD, mengenakan T-shirt dari band musik favorit, dan membuat gelang yang dikepang, dan masih banyak hal lain yang biasanya dilakukan oleh anak-anak '90-an. Tentunya, kini mereka semua dewasa.

Melihat anak-anak modern, kita sering lupa bahwa masa kecil kita benar-benar berbeda, tetapi tidak kalah menyenangkan dan menarik. Sangat menyenangkan untuk mengingat hal-hal yang menciptakan keajaiban masa kecil kita di tahun 90-an.

 

Seperti dalam beberapa foto ini yang dihimpun dari Brightside.me.

2 dari 9 halaman

1. Dulu kalau mau ngetik satu huruf aja mesti pencet tiga kali

3 dari 9 halaman

2. CD-nya mesti dikasih nama biar ga lupa isinya apa

4 dari 9 halaman

3. Tetikus zaman dulu yang kadang bikin repot

5 dari 9 halaman

4. Kumpulan lagu pada masanya

6 dari 9 halaman

5. Mau main kartu di komputer, pilih dulu gambar belakangnya apa

7 dari 9 halaman

6. Kalau selesai dirajut, bisa jadi gantungan kunci

8 dari 9 halaman

7. Susah-susah gampang seimbangkan burungnya

9 dari 9 halaman

8. Pensil yang kalau isinya hilang satu aja, susah dipakai

Video Terkini