Sukses

Potret Kebersamaan Tara Basro dan Daniel Adnan yang Jarang Terekspos

Dikutip dari akun instagram Daniel @danieladnan, berikut beberapa potret kebersamaan keduanya yang jarang terekspos.

Liputan6.com, Jakarta - Aktris cantik Tara Basro dikabarkan telah menikah. Kabar ini muncul usai dirinya mengunggah sebuah foto yang menunjukkan dua telapak tangan di jari manis masing-masing.

"Semesta menyatukan," tulis Tara Basro pada Kamis (18/6/2020).

 
 
 
View this post on Instagram

Semesta menyatukan ❤️

A post shared by Tara Basro (@tarabasro) on

Dalam foto yang diunggahnya pergelangan tangan yang diperlihatkan Tara Basro, tampak dirinya mengenakan pakaian berwarna putih. Sementara pria di sebelahnya mengenakan kemeja putih yang dilapisi jas hitam.

Wanita 30 tahun ini dikatakan menikah dengan aktor Daniel Adnan. Pasalnya Daniel Adnan juga mengunggah foto yang sama di akun Instagram-nya.

Meski kedekatan keduanya jarang terekspos, rupanya Daniel kerap mengunggah momen kebersamaannya dengan aktris kenamaan Tanah Air tersebut.

Merangkum dari akun Instagram Daniel @danieladnan, berikut beberapa potret kebersamaan keduanya yang jarang terekspos.

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

2 dari 5 halaman

Melalui Instagram-nya, Daniel Adnan rupanya kerap mengunggah kebersamaannya dengan Tara Basro

 
 
 
View this post on Instagram

Nazdravi to an exciting future together

A post shared by Daniel Adnan (@danieladnan) on

3 dari 5 halaman

Meski tak terlihat seluruh wajahnya bisa diketahui dengan jelas bahwa wanita ini adalah Tara Basro

 
 
 
View this post on Instagram

Yin Yang

A post shared by Daniel Adnan (@danieladnan) on

4 dari 5 halaman

Pernah melakukan pemotretan bersama juga

5 dari 5 halaman

Rupanya keduanya telah mengenal cukup lama ya

 
 
 
View this post on Instagram

"What a Life " +++ "Apapun pengalaman hidup kita adalah sebuah akar yang tumbuh untuk hidup terbaik di masa ini" #whatalifenetworks

A post shared by Daniel Adnan (@danieladnan) on