Liputan6.com, Jakarta - Perkembangan dalam dunia fashion saat ini semakin kreatif dan inovatif. Para desainer menciptakan berbagai model pakaian dari yang sederhana hingga unik.
Baca Juga
Advertisement
Tak sedikit pula model baju yang dijual tampak aneh dan justru membuat pecinta fashion gagal paham bahkan tertawa. Pasalnya, desain yang ditampilkan tampak nyentrik dan nyeleneh. Alasannya, desain tersebut dibuat agar mampu menarik minat konsumen.Â
Namun, bagaimana jika desain baju seperti ini? Berikut deretan pakaian dengan model nyeleneh dilansir dari Brightside, Senin (3/8/2020).
1. Celana jeans dengan model ini sempat booming dengan harga fantastis, lo
Saksikan Video Pilihan Di Bawah Ini:
2. Pakaian bolong-bolong gini bikin masuk angin enggak ya?
Advertisement
3. Fungsi sweater seharusnya menghangatkan, tapi kalau bagian tangan saja memang bisa?
4. Kira-kira mbaknya pakai celana enggak ya?
Advertisement
5. Siap berubah jadi ninja nih
6. Supaya lebih aman dan kencang, pakai sabuk empat lapis
Advertisement
7. Pakai baju untuk menutupi tubuh, tapi kalau ini justru kebalikannya dong
8. Hak sepatu ini justru tampak aneh dan tidak kuat menahan beban
Advertisement