Liputan6.com, Jakarta - Meskipun terkesan jadul, kerajinan kayu kini mulai menarik perhatian sebagian masyarakat. Pasalnya, berbagai kreasi kerajinan kayu semakin luas dan beragam.
Baca Juga
Advertisement
Tak sedikit barang yang tercipta dari kayu justru terlihat unik, estetik, dan sangat kreatif. Bagi Anda yang menyukai hal-hal berbau natural, vintage, atau rustik, mungkin akan sangat menyukai beberapa kerajinan kayu berikut ini.
Apalagi barang-barang yang terbuat dari kayu akan lebih kokoh dan terlihat alami.
Seperti kerajinan kayu yang dibuat dalam bentuk furnitur dan perabotan rumah tangga di bawah ini yang dibuat dengan sangat kreatif sekaligus unik. Penasaran? Berikut deretan potretnya dirangkum dari Boredpanda, Senin (15/2/2021).
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:
1. Di luar ekspektasi
Advertisement
2. Bentuknya unik banget
3. Lemari terbelah
Advertisement
4. Papan catur yang sangat menarik
5. Tangga melingkar ini juga dari kayu
Advertisement
6. Kayak kayu yang meleleh ya
7. Lemari antimainstream
Advertisement
8. Pajangan dinding dari kayu
9. Kursi yang menarik
Advertisement