Liputan6.com, Jakarta - Anjing tidak hanya dapat bersahabat dengan manusia. Tapi juga hewan lain, meski berbeda alam. Seperti Louie, yang dapat bermain dengan lumba-lumba.
Louie tidak ragu saat ia bercanda dan melompat di laut dengan lumba-lumba yang melewatinya. Malah ia bergabung dalam perjalanan mereka.
Mari saksikan video lucu antara Louie dan teman lumba-lumbanya, yang juga dimuat di Telegraph. Menggemaskan!
(Stevanie Adeline/Tnt)
Advertisement