Liputan6.com, Jakarta - Per Kamis (15/7/2021), kasus Virus Corona COVID-19 global sudah menembus 188,504,500. Dari data yang dikumpulkan John Hopkins University itu, didapati angka kematian akibat infeksi virus mencapai 4,060,516.
Sementara data vaksinasi COVID-19 dunia mencapai 3,517,599,263.
Baca Juga
Amerika Serikat masih menduduki peringkat teratas sebagai negara terbanyak kasus COVID-19. Sementara Indonesia baru saja merangkak naik ke posisi 15, akibat tingginya infeksi.
Advertisement
Berikut ini posisi 15 besar negara dengan kasus COVID-19 terbanyak di dunia disertai angka kematiannya:
- AS 33.947.232 | 608.115
- India 30.987.880 | 411,989
- Brazil 19.209.729 | 537.394
- Prancis 5.884.395 | 111,609
- Rusia 5.810.335 | 143,657
- Turki 5.500.151 | 50.367
- Britania Raya 5.252.659 | 128.797
- Argentina 4.702.657 | 100.250
- Kolumbia 4.565.372 | 114.337
- Italia 4.275.846 | 127.831
- Spanyol 4.041.474 | 81.043
- Jerman 3.747.072 | 91.326
- Iran 3.464.055 | 86.592
- Polandia 2.881.151 | 75.191
- Indonesia 2.726.803 | 70.192
Â
Â
11 Negara Tutup Pintu Bagi Indonesia Akibat Kasus COVID-19 Tinggi
Mengutip sejumlah sumber, lonjakan tinggi kasus COVID-19 membuat sejumlah negara menutup pintu bagi warga Indonesia. Termasuk yang memiliki riwayat perjalanan dari Tanah Air.
Berikut ini di antaranya:
- Singapura
- Uni Emirat Arab
- Inggris
- Bahrain
- Filipina
- Taiwan
- Hong Kong
- Oman
- Arab Saudi
- Jepang
Advertisement