Liputan6.com, Jakarta Maraknya perokok tembakau yang beralih rokok elektrik atau vaping kian membuat resah. Pasalnya, belum ada penelitian bahwa rokok elektrik itu aman, sebaliknya, rokok ini dianggap membahayakan kesehatan.
Artikel ini teryata menarik pembaca setia Liputan6.com edisi Kamis (13/11/2014). Selain itu, simak juga artikel lainnya yang kami rangkum berikut ini:
1. Akhir November, Aturan Rokok Elektrik Akan Berlaku
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) angkat bicara. Mereka mengatakan sejauh ini regulasi hampir selesai dibuat. Jika sesuai rencana, aturan ini akan dikeluarkan akhir bulan ini.
2. 5 Titik Rangsang dari Tubuh Wanita yang Harus Pria Ketahui
 Sejumlah titik rangsang terdapat di tubuh wanita. Jika pria benar-benar memerhatikan, maka akan segera menemukan sejumlah area tepat yang dapat membuat wanita menggelinjang.
3. Selamat Jalan Ashira Shalva
Ashira Shalva, bayi cantik berusia 2 tahun 4 bulan itu dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (11/11/2014)
4. Menu Diet: 5 Makanan Pembakar Lemak
Makanan tertentu memiliki efek pembakar lemak atau termogenik yang sangat tinggi. Seperti yang dilansir dari health.com, Kamis (13/11/2014), Jika Anda memakan makanan ini sebagai menu diet maka kalori yang terserap dalam tubuh akan sedikit demi hangus. Makanan ini mengandung nutrisi dan senyawa dapat membantu memicu munculnya percepatan metabolisme. Berikut ulasan makanan untuk diet:
5. 6 Cara Mudah Hadapi Sakit Tenggorokan
Hati-hati jangan sampai mengalami sakit tenggorakan di musim hujan ini. Sebab, sakit tenggorokan bisa menjadi tanda pertama influenza, efek samping dari pita suara yang menegang, atau indikasi penyakit yang lebih serius (seperti radang tenggorokan).
Top 5 Health: Rokok Elektrik dan Si Cantik Ashira Jadi Sorotan
Artikel ini teryata menarik pembaca setia Liputan6.com edisi Kamis (13/11/2014)
Advertisement