Liputan6.com, Jakarta Menjaga hubungan tetap hangat dengan pasangan bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satunya melalui musik. Psikolog asal London, Dr Victoria menyatakan, mendengarkan musik bisa memberi pengaruh cukup besar pada reaksi tubuh dan pikiran. Tak hanya itu, bagian otak pun bisa diaktifkan melalui musik.
Laman Womenshealth mencatat sebuah penelitian yang dilakukan oleh Sonos dan Apple Music yang hasilnya musik bisa meningkatkan kualitas hubungan suami-istri.
Baca Juga
Reaksi seseorang terhadap musik tertentu bisa jadi berbeda-beda. Namun pada peneliti berpendapat, lagu romantis dengan lirik "nakal" bisa memicu hasrat bercinta.
Advertisement
Baca Juga
Musik juga merupakan sarana yang cukup ampuh untuk menunjukkan perasaan Anda pada seseorang yang istimewa. Berikut lagu-lagu yang bisa Anda mainkan di akhir minggu untuk menunjukkan perasaan pada pasangan, dikutip dari laman Popsugar, Jumat (15/4/2016).
1. Not a Bad Thing - Justin Timberlake
2. Just the Way You Are - Bruno Mars
3. Little Things - One Direction
4. Crazy in LOve - Beyonce ft. Jay Z
5. Adore You - Miley Cyrus
6. We Found Love - Rihanna
7. Still Into You - Paramore
8. Young and Beautiful - Lana Del Rey
9. Closer - Tegan & Sara
10. YOur Love is My Drug - Kesha
11. Love Somebody - Maroon 5
12. Love Song - Sara BareillesÂ
Â
Love Story - Taylor Swift
13. Love Story - Taylor Swift
14. You and Me - Lifehouse
15. The Only Exception - Paramore
16. Wonderwall - Oasis
17. Wouldn't It Be Nice - The Beach Boys
18. I'm Yours - Jason Mraz
19. Clarity - Zed
20. Who You Love - John Mayer ft. Katy Perry
21. Fallin' for You - Colbie Caillat
22. Truly Madly Deeply - Savage Garden
23. Love You Like a Love Song - Selena Gomez
24. Fallin' - Alicia Keys
25. All My Life - K-Ci & Jojo
26. Love Song - The Cure
27. Marry Me - Jason Derulo
28. My Love - Justin Timberlake ft. T.I
29. Unconditionally - Katy Perry
30. Mirrors - Justin Timberlake
31. I Would Do Anything for You - Foster the People
32. I'll Be - Edwin McCain
Advertisement