Liputan6.com, Jakarta - Pernahkah kamu merasakan telinga gatal dan tidak nyaman? Mungkin hal itu disebabkan karena adanya benda asing yang masuk kedalam telinga.
Kejadian ini biasanya banyak menimpa anak-anak. Bisa jadi hal tersebut karena tidak sengaja memasukan benda-benda baru kedalam telinganya.
Selain itu, bisa disebabkan juga karena adanya serangga yang masuk ke dalam telinga. Hal utama yang harus dilakukan orangtua adalah jangan panik. Â
Advertisement
Berikut adalah pertolongan pertama yang dapat dilakukan untuk menangani telinga yang kemasukan benda asing agar dampak yang ditimbulkan tidak semakin parah, saksikan di video di channel Klikdokter di Vidio.com.