Sukses

Daftar Sebaran 61 Kabupaten/Kota Tidak Terdampak COVID-19

Berikut 61 kabupaten/kota yang tidak terdampak COVID-19.

Liputan6.com, Jakarta Epidemiolog sekaligus Tim Pakar Gugus Tugas Nasional Dewi Nur Aisyah menyampaikan 61 kabupaten/kota yang tidak terdampak COVID-19. Data ini dihimpun sampai 5 Juli 2020.

"Per tanggal 5 Juli 2020 terdapat 61 kabupaten/kota yang tidak terdampak COVID-19," ujar Dewi saat konferensi Pengumuman Pemutakhiran Zonasi Wilayah, kemarin (7/7/2020).

Ke-61 kabupaten/kota yang tidak terdampak COVID-19 sebagai berikut:

Aceh

1. Pidie Jaya

2. Aceh Singkil

3. Bireuen

4. Aceh Jaya

5. Nagan Raya

6. Kota Subulussalam

6. Aceh Tenggara

7. Aceh Tengah

8. Aceh Timur

Sumatera Utara

1. Nias Barat

2. Pakpak Bharat

3. Nias

4. Mandailing Natal

5. Padang Lawas

6. Nias Utara

7. Humbang Hasundutan

8. Nias Selatan

 

Saksikan Video Menarik Berikut Ini:

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 4 halaman

Riau - Kepulauan Riau

Riau

1. Rokan Hilir

Jambi

1. Kerinci

Bengkulu

1. Lebong

Lampung

1. Lampung Timur

2. Mesuji

Kepulauan Riau

1. Natuna

2. Lingga

3. Kepulauan Anambas

 

3 dari 4 halaman

Kalimantan Timur - Nusa Tenggara Timur

Kalimantan Timur

1. Mahakam Ulu

Sulawesi Utara

1. Bolaang Mongondow Timur

2. Kepulauan Siau Tagulandang Biaro

Sulawesi Tengah

1. Tojo Una

Sulawesi Tenggara

1. Konawe Kepulauan

Nusa Tenggara Timur

1. Ngada

2. Sumba Tengah

3. Alor

4. Lembata

5. Malaka

6. Sabu Raijua

7. Timor Tengah Utara

8. Manggarai Timur

9. Kupang

10. Belu

 

4 dari 4 halaman

Maluku - Papua Barat

Maluku

1. Maluku Tenggara Barat

2. Maluku Tenggara

3. Kepulauan Aru

Papua

1. Yahukimo

2. Mappi

3. Dogiyai

4. Paniai

5. Tolikara

6. Yalimo

7. Deiyai

8. Asmat

9. Lanny Jaya

10. Puncak

11. Nduga

12. Mamberamo Raya

13. Pegunungan Bintang

14. Intan Jaya

Papua Barat

1. Tambrauw

2. Maybrat

3. Pegunungan Arfak

 

 

 

 

 

 

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.