Liputan6.com, Jakarta Serial animasi Upin dan Ipin kepopulerannya di masyarakat Indonesia tak perlu ditanyakan lagi. Sejak diluncurkan pada tahun 2007, kepopuleran animasi dari Malaysia ini terus meningkat dan merambah pada film juga.
Hampir setiap anak kecil dan bocah-bocah yang gemar menonton televisi pasti tahu serial ini. Tak hanya itu, banyak kaos dan barang-barang yang bergambarkan karakter kedua bocah plontos ini yang dijual di pasaran.
Advertisement
Baca Juga
Menggunakan latar belakang masyarakat dan kehidupan di desa tentu lekat dengan kehidupan di Indonesia yang membuat animasi ini menarik dan mudah diterima. Nama Upin dan Ipin sendiri yang jadi tokoh bintang dalam animasi tersebut ternyata adalah nama panggilan saja, dan keduanya memiliki nama asli yang cukup panjang lho.
Berikut nama lengkap karakter serial animasi Upin dan Ipin beserta karakter lainnya yang Liputan6.com rankum dari berbagai sumber, Kamis (18/8/2019)
Â
Ternyata ini nama lengkap Upin dan Ipin
1. Nama lengkap dari Upin.
2. Nama lengkap dari Ipin.
Advertisement
Cantik sekali ternyata nama panjang Kak Rose.
3. Nama lengkap dari oma Upin & Ipin
4. Nama lengkap dari kakak Upin & Ipin, kak Rose
Akhirnya tahu juga nama lengkap kawan-kawan Upin Ipin.
5. Nama lengkap dari karakter teman Upin & Ipin yang bernama Mei Mei
6. Nama lengkap dari karakter teman Upin & Ipin yang bernama Hafez
Advertisement