Liputan6.com, Jakarta Desain bangunan yang tak biasa tentunya bikin seseorang yang melihatnya menjadi bingung. Tak hanya itu, bahkan tak sedikit orang yang penasaran dengan alasan dibalik bangunan nyeleneh tersebut.
Bangunan yang nyeleneh dan berbeda dari desain kebanyakan bangunan terlihat seperti tak memiliki fungsi dan tujuan. Tak heran jika kemudian desain aneh tersebut membuat orang menjadi pusing dan berusaha untuk mencerna maksud dari bangunan tersebut dibangun sedemikian rupa.
Advertisement
Baca Juga
Sebelum membangun sebuah bangunan, tentunya akan ada arahan dari sang pemilik bangunan dan arsitek bangunan tersebut. Namun ternyata bangunan yang di desain dalam sebuah gambaran kasar berubah total sehingga menjadi bangunan yang nyeleneh dan bikin geleng kepala.
Tak hanya bangunan, terkadang juga setiap detail dalam bangunannya juga tak sesuai dengan harapan. Potret bangunan yang tak sesuai dengan kebanyakan bangunan tersebut biasa ditemui jika diperhatikan dengan detail. Namun tak sedikit orang yang tak memperhatikan jika bangunan yang dilihatnya terdapat kesalahan.
Berikut Liputan6.com merangkum dari Brightside tentang potret bangunan nyeleneh yang bikin geleng kepala, Rabu (30/6/2021).
1. Kalau tangganya terbalik gimana cara naik ke lantai atas?
Advertisement
2. Dibutuhkan tenaga ekstra untuk masuk masuk ke dalam ruangan yang jarak antara pintu dan lantai dibawahnya jauh banget.
3. Pantas saja airnya masih menggenang, lubang airnya ketinggian sih.
Advertisement
4. Handrail tangga yang beda sendiri ini menunjukkan bahwa perbedaan itu indah.
5. Wah sepertinya pejalan kakinya disarankan untuk salto nih, ada-ada saja ya.
Advertisement