Liputan6.com, Jakarta Jangan kaget jika media sosial banyak terdapat konten yang unik dan mengundang perhatian. Seperti konten yang menampilkan tentang spanduk imbauan yang ada di jalan raya. Contoh spanduk imbauannya adalah dengan melibatkan Valentino Rossi.
Mulai dari tulisan Valentino Rossi pernah jatuh di sana hingga yang ngebut cukup Valentino Rossi saja, menjadi bukti spanduk imbauan dengan membawa nama Valentino Rossi ini kocak. Kekocakan spanduk tersebut berhasil bikin pengemudi di jalan raya jadi senyum-senyum.
Advertisement
Baca Juga
Saking curi perhatian, spanduk imbauan 'Valentino Rossi' ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, spanduk imbauan tersebut menjadi sorotan sehingga viral. Banyak warganet hanya bisa tepuk jidat membaca spanduk tersebut.
Penasaran kan dengan spanduk imbauan Valentino Rossi untuk keselamatan lalu lintas di jalan? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, imbauan 'Valentino Rossi' untuk keselamatan lalu lintas di jalan, Rabu (14/7/2021).
1. Bila tidak mau jatuh kayak Rossi, jangan mendahului ya guys.
Advertisement
2. Valentino Rossi aja bisa jatuh, apalagi kamu.
3. Cukup Rossi saja ya yang ngebut.
Advertisement
4. Sedikit pesan dari Valentino Rossi KW.
5. Jalan licin harap hati-hati ya guys.
Advertisement