Sukses

6 Soal Ujian Terlalu Sulit Dijawab Ini Bikin Murid Mikir Keras

Kamu bisa jawab soal-soal ini enggak nih?

Liputan6.com, Jakarta Jangan kaget jika media sosial banyak terdapat konten yang unik dan mengundang perhatian. Seperti konten yang menampilkan tentang soal ujian yang terlalu sulit untuk dijawab murid. Kesulitan di atas rata-rata ini bikin banyak murid geleng kepala.

Mulai dari soal ujian tanya maskawin Raffi Ahmad hingga soal ujian dengan perintah bikin soal dan jawaban sendiri, menjadi bukti soal ujian terlalu sulit ini bikin murid mikir keras. Soal ujian yang membuat murid kebingungan ini berhasil bikin murid elus dada.

Saking bikin mikir keras, soal ujian terlalu sulit dijawab ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, soal ujian yang bikin murid mikir keras ini menjadi sorotan sehingga viral. Banyak warganet hanya bisa geleng kepala membaca soal ujian tersebut.

Penasaran kan dengan soal ujian terlalu sulit untuk dijawab? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, soal ujian terlalu sulit untuk dijawab sehingga bikin murid mikir keras, Kamis (29/7/2021). 

2 dari 7 halaman

1. Yang belum tau NDX auto bengong tidak bisa jawab.

3 dari 7 halaman

2. Hanya fans Raffi Ahmad yang tahu berapa maskawinnya.

4 dari 7 halaman

3. Pilihan jawaban nomor D malah bikin murid senyum tipis.

5 dari 7 halaman

4. Kalau suruh buat soal sendiri malah muridnya kebingungan.

6 dari 7 halaman

5. Yang bisa menyelesaikan soal ini dan benar, sungguh luar biasa.

7 dari 7 halaman

6. Pertanyaan yang bikin baper murid nih guys.

Video Terkini