Sukses

6 Tulisan di Motor untuk Pacar Ini Bikin Tepuk Jidat

Tulisan buat pacar di motor ini bucin banget.

Liputan6.com, Jakarta Ada banyak cara ketika seseroang ingin mengungkapkan rasa cinta dan kasih sayangnya kepada pasangan. Mulai dari memberikan hadiah-hadiah yang disukai pasangan sampai menyampaikan kata-kata romantis.

Terkadang saking sayangnya sama pacar, beberapa orang ini bahkan sampai disebut bucin alias budak cinta. Semua hal yang dilakukan harus ada hubungannya dengan sang pacar.

Tak terkecuali menempel stiker, foto dan segala macam aksesori lainnya di barang yang sering ia pakai. Seperti tulisan-tulisan bucin di motor berikut ini.

Berikut Liputan6.com rangkum 6 tulisan di motor untuk pacar ini bucin banget bikin tepuk jidat yang dilansir dari berbagai sumber, Jumat (8/10/2021).

2 dari 7 halaman

1. Pokoknya motor ini cuma buat Della seorang!

3 dari 7 halaman

2. Bucin sih tapi jangan sampai ganti nomor plat dong, ditilang kan?

4 dari 7 halaman

3. Biar semua orang tahu kalau move on itu susah!

5 dari 7 halaman

4. Beruntung nih yang punya cowok motornya supra!

6 dari 7 halaman

5. Lebih awet stikernya ya daripada kisah cintanya.

7 dari 7 halaman

6. Mau cari cowok yang setia? Gampang, lihat aja motornya.

Video Terkini