Liputan6.com, Jakarta Memutuskan untuk ngekos dan pindah ke tanah rantau, pastinya banyak yang harus dipersiapkan. Mulai dari mencari kos yang bikin nyaman hingga proses bawa barang dari rumah ke kos.
Baca Juga
Advertisement
Berbeda dengan laki-laki, perempuan lebih ribet ketika pindahan. Seperti pindah rumah, kebanyakan perempuan akan membawa semua barang di rumahnya, khususnya barang yang ada di kamarnya ke perantauan.
Kebutuhannya lebih banyak, perbedaan antara laki-laki dan perempuan ketika pindahan sangat terlihat perbedaannya. Bahkan tak sedikit netizen yang bikin meme kocak perbandingan antara cewek dan cowok.
Relate dengan hampir semua wanita, tak sedikit netizen yang membenarkan pernyataan bahwa wanita lebih ribet ketika bawa barang dari rumah ke kos dengan unggah foto barang bawaannya saat akan pindah sementara ke kos.
Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret penampakan barang cewek ketika ngekos bak pindah rumah, Selasa (17/1/2023).
1. Butuh ataupun enggak dibutuhkan, pokoknya semua yang ada di kamar harus diangkut ke kos.
Advertisement
2. Nahkan bingung sendiri gimana cara bawa barangnya kembali pulang setelah selesai ngekos.
3. Ya begitulah cewek, padahal ada beberapa barang yang bisa dibeli tanpa harus dibawa dari rumah.
Advertisement
4. Saking banyaknya barang yang mau dibawa, harus diangkut dua kali nih.
5. Satu pick up sepertinya enggak cukup buat angkut barang ke kos baru.
Advertisement