Sukses

8 Potret Pareidolia dalam Benda Ini Bikin Mata Terkecoh

Kamu sering mengalami fenomana serupa juga?

Liputan6.com, Jakarta Mungkin kamu masih asing dengan istilah pareidolia. Pareidolia sendiri merupakan sebuah fenomena psikologis yang melibatkan stimulus samar dan acak.

Salah satunya ialah dengan melihat adnya wajah dalam sebuah benda mati. Namun, situasi ini pun terbilang wajar. Bahkan, hampir semua orang pasti pernah mengalami kejadian serupa.

Tak sedikit pula netizen yang kerap mengunggah mengenai pareidolia ini di media sosial. Tentu saja, unggahan tersebut langsung menarik perhatian netizen lainnya. Pasalnya, foto-foto benda mati yang seolah memiliki wajah ini bisa membuat seserang terkecoh. Bahkan, netizen di media sosial juga kerap mengubah foto-foto pareidolia ini menjadi sebuah candaan atau meme.

Dilansir Liputan6.com dari Boredpanda, berikut ini beberapa potret wajah di benda mati yang bisa membuatmu ikut terkecoh, Selasa (7/3/2023).

2 dari 9 halaman

1. Siapa yang sering memperhatikan pengunci pintu nih?

3 dari 9 halaman

2. Padahal kamera CCTV, tapi seolah bak sepasang mata.

4 dari 9 halaman

3. Apakah kamu melihat ekspresinya?

5 dari 9 halaman

4. Ikut melihat ekspresi terkejut, bisa jadi kamu turut mengalami pareidolia.

6 dari 9 halaman

5. Kalau yang satu ini kira-kira ekspresi apa ya?

7 dari 9 halaman

6. Benda mati satu ini bak memiliki kumis.

8 dari 9 halaman

7. Siapa yang turut memperhatikan wajah di koper?

9 dari 9 halaman

8. Bukan hanya wajah, tapi batang pohon ini seolah tengah tertawa.