Liputan6.com, Jakarta Bagi pecinta otomotif, memodifikasi kendaraan tentu menjadi sebuah kepuasan tersendiri meski menghabiskan banyak biaya. Tidak sedikit orang yang memodifikasi kendaraan kesukaannya mulai dari motor, mobil, hingga truk untuk tampil lebih menarik dan beda dari yang kendaraan lain.
Baca Juga
Advertisement
Aksi memodifikasi truk ini memang cukup banyak dilakukan oleh berbabagai masyarakat Indonesia. Modifikasi ini biasanya dilakukan pada bagian eksterior dengan mengecat atau menambahkan akesories lainnya pada truk.
Bahkan di negara lain ada sampai memodifikasi truknya seperti sebuah rumah berjalan, tank, maupun seperti trusk ala Transformer. Hasil dari modifikasi ini pun banyak mencuri perhatian karena penampilannya yang anti-mainstream.
Berikut 7 potret modifikasi truk anti-mainstream yang Liputan6.com kutip dari berbagai sumber, Rabu (12/4/2023)
1. Pakai roda seperti alat berat dan tank, truk ini terlihat keren banget
Advertisement
2. Mofikasinya minimalis banget, temanya naked truck
3. Truk ukuran mini malah terlihat lucu banget
Advertisement
4. Truk ini seperti gabungan dari berbagai jenis mobil yang disatukan
5. Kira-kira ada berapa mobil yang disatukan untuk menjadi truk seperti itu
Advertisement
6. Di Jepang gaya modifikasi truk terlihat sangat keren dengan aksen chrome seperti truk ala Transformer
7. Modifikasi paling ekonomis, bikin rumah kayu berjalan
Advertisement