Sukses

190 Nama Anak Laki-Laki Kristen yang Bermakna Baik, Lengkap dari A-Z

Nama Anak laki-laki Kristen memiliki makna yang baik tentunya menjadi pilihan utama bagi orang tua.

Liputan6.com, Jakarta Nama Anak laki-laki Kristen yang keren tentunya diidamkan orang tua. Mengingat memilih nama anak memerlukan banyak pertimbangan dan referensi, kamu harus benar-benar mempersiapkannya.

Nama Anak laki-laki Kristen memiliki makna yang baik tentunya menjadi pilihan utama. Tentunya semua orang tua mengharapkan yang terbaik untuk anaknya, termasuk dalam urusan nama. Apalagi, nama anak merupakan doa kedua orang tua. 

Sebagai suatu hal yang akan melekat seumur hidup anak, banyak pertimbangan harus dilakukan orang tua dalam menentukan nama anak. Nama bayi laki-laki Kristen Inggris yang keren dengan makna yang indah bisa menjadi pilihan orang tua.

Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, Rabu (10/3/2021) tentang nama anak laki-laki Kristen.

2 dari 7 halaman

Nama Anak Laki-Laki Kristen A-E

Berikut beberapa nama anak laki-laki kristen a-e:

1. Adam: milik Bumi.

2. Abraham: ayah sebuah bangsa.

3. Ananias: awan Tuhan

4. Andre: pemberani

5. Aquila: rajawali

6. Alexander: pejuang umat.

7. Alfred: penasihat yang bijaksana.

8. Ambrosius: keabadian.

9. Andrew: pria yang kuat.

10. Bashan: di dalam gigi

11. Benedict: diberkati.

12. Bernardus: kuat.

13. Bonaventura: tak mudah menyerah.

14. Benaya: Tuhan telah membangun

15. Caesar: pria berambut panjang.

16. Carolus: pejuang, ksatria.

17. Charles: pria yang kuat.

18. Christian: milik Kristus.

19. Christopher: Kristus.

20. Clement: pemaaf.

21. Constantine: tegas dan konsisten.

22. Damian: penjinak.

23. Daniel: yang dipilih Tuhan.

24. David: dicintai.

25. Dean: sang pemimpin.

26. Demitrius: pecinta Bumi.

27. Dionisius: pria sehat dan kreatif.

28. Dominic: aku milik Tuhan.

29. Edzhar: yang bercahaya.

30. Edward: wali dari warisan.

3 dari 7 halaman

Nama Anak Laki-Laki Kristen E-G

Berikut beberapa nama anak laki-laki kristen e-g:

1. Elijah: diterima di surga.

2. Eleazar: ditolong oleh Tuhan.

3. Emilius: pria yang enerjik dan dermawan.

4. Ethan: perkasa.

5. Elishama: Tuhan mendengar

6. Eduardus: Wali atau Wali dari Warisan

7. Eezar: Yang bercahaya (Bentuk lain dari Eezzar)

8. Efraim: Berhasil dengan baik, subur

9. Efrat: Menghormati

10. Efron: Rusa Jantan muda

11. Eilis: Raja adalah Tuhanku

12. Elam: Tempat yang tinggi

13. Elazar: Tuhan telah menolong

14. Elhanan: Kemegahan Tuhan

15. Elkanah: Ciptaan Tuhan

16. Elnathan: Dia yang memberi

17. Erastus: Dicintai

18. Esdras: Tolong, pertolongan

19. Etan: Kuat

20. Ezra pertolongan

21. Feiffel: Tuhan membantu (Feivel)

22. Felix: Tuhan penolongku.

23. Frumentius: nama uskup Ethiopia yang hidup di abad ke-4.

24. Gabrian: Tuhan adalah kekuatanku.

25. Gabriel: ksatria Allah.

26. Gideon: pekerja keras.

27. Gil: suka cita yang abadi.

28. Gavi: Tuhan adalah kekuatanku

29. Gera: ziarah

30. Gevariel: kekuatan Tuhan.

4 dari 7 halaman

Nama Anak Laki-Laki Kristen G-K

Berikut beberapa nama anak laki-laki kristen g-k:

1. Giovanni: kemegahan Tuhan.

2. Gamaliel: hadiah dari Tuhan

3. Gary: sebuah tombak

4. Gerald: perkasa dengan tombak

5. Gershon: perubahan ziarah

6. Gevariel: kekuatan Tuhan

7. Habakkuk: petarung

8. Hans: keagungan Allah.

9. Haman: keagungan

10. Hezekiah: kekuatan Allah.

11. Hoshea: sang penyelamat.

12. Halbert: Pahlawan yang pintar

13. Hamilton: Bangsawan, pintar, teguh

14. Harrison: Kekuatan

15. Ian: Kemegahan Tuhan.

16. Ignasius: semangat yang berkobar.

17. Immanuel: Allah beserta kita.

18. Isaac/ Ishak: kebahagiaan.

19. Ismael: Tuhan mendengar.

20. Issachar: penghargaan

21. Izreal: berjuang bersama Allah.

22. Johan: berkah Allah.

23. John: karunia Tuhan.

24. Jonah: burung merpati.

25. Jonathan: anugerah Allah.

26. Jordan: rendah hati.

27. Kendrick: sang juara.

28. Kenneth: pria tampan.

29. Krisantus: pengikut Kristus.

30. Keizaro: pohon Cassia.

5 dari 7 halaman

Nama Anak Laki-Laki Kristen L-N

Berikut beberapa nama anak laki-laki kristen l-n:

1. Levin: hati.

2. Lazarus: Allah akan menolong.

3. Leonardus: pemberani.

4. Luke: Pembahasan

5. Liam: pelindung.

6. Lukas: pembawa cahaya.

7. Mads: Hadiah dari Tuhan

8. Maichail: Seperti Tuhan

9. Manuel: Tuhan beserta kita

10. Mate: Hadiah dari Tuhan

11. Mayir: Memberi pengajaran atau ilmu

12. Mehitabel: Menggembirakan

13. Meilseoir: Raja

14. Menachem: Penghibur

15. Meshach: Cerdas

16. Mika: Penyelamat

17. Myron: Sang pembawa pesan

18. Mosha: sang penyelamat

19. Nathan: murah hati

20. Noah: yang mendapat kenyamanan

21. Noel: pria yang dilahirkan di Hari Natal

22. Naaman: Yang sangat menyenangkan

23. Nachum: Nyaman

24. Nadav: Memberi

25. Naftali: Rangkaian bunga bulat (yang biasanya dipajang di depan pintu ketika Natal)

26. Natanael: Hadiah dari Tuhan

27. Nissim: Takjub

28. Noach: Istirahat damai

29. Nuri: Berapi-api

30. Nuan: Menyenangkan

6 dari 7 halaman

Nama Anak Laki-Laki Kristen N-U

Berikut beberapa nama anak laki-laki kristen n-u:

1. Noam: Menyenangkan

2. Othniel: kekuatan Tuhan.

3. Ovid: giat bekerja.

4. Ozzie: pria yang kuat.

5. Paul/Paulus: pembawa kabar gembira.

6. Peter: batu karang, nama Paus pertama.

7. Phillip: pecinta kuda.

8. Rafael: Tuhan telah menyembuhkan.

9. Rava: pelayan gereja.

10. Ruben: anak laki-laki.

11. Samuel: pria yang dipilih Tuhan.

12. Shiloh: Hadiah dari Tuhan.

13. Simon: Tuhan maha mendengar.

14. Stefanus: mahkota bunga.

15. Serafin: seperti malaikat

16. Seth: pasti, pertunjukan, perjanjian, penggantian

17. Shadrach: lembut

18. Shalom: damai dan tentram

19. Shaunn: rahmat Tuhan

20. Shem: kemasyhuran

21. Shimshon: seperti matahari

22. Theodorus: disayang Tuhan.

23. Thomas: anak kembar.

24. Titus: yang mendapat kehormatan.

25. Timothy: dihargai Tuhan

26. Theophilus: teman Tuhan

27. Tobias: Tuhan itu baik

28. Tobiah: Tuhan itu baik

29. Uriah: Tuhan adalah cahaya penuntunku

30. Upton: Hutan

7 dari 7 halaman

Nama Anak Laki-Laki Kristen U-Z

Berikut beberapa nama anak laki-laki kristen u-z:

1. Uriel: Tuhan adalah penerangku.

2. Vector: pahlawan

3. Vinson: Harapan Abadi

4. Vian: Kuat, Bersemangat, Bertenaga

5. Victor: pria penakluk.

6. Wade: bergerak maju

7. Waldo: diberkati

8. Walt: pemimpin

9. William: pelindung

10. Willy: berpikiran kuat

11. Wadley: Benteng Padang Rumput

12. Walden: Pemerintah

13. Walford: Pembersih Baju

14. Wilson: Putera Will

15. Wriston: Menjadi Lebih Baik

16. Wyatt : memiliki keberanian

17. Wyman: Pejuang

18. Xavier: bercahaya

19. Ximon: Tuhan telah mendengar

20. Yeremia: keagungan Tuhan.

21. Yosef: Tuhan akan mengabulkan.

22. Yagil: bersukacita

23. Yanis: hadiah dari Tuhan

24. Yarema : janji Tuhan

25. Yehezkiel : Tuhan yang memberikan kekuatan

26. Young: Orang Muda

27. Zephaniah: Raja telah bersembunyi.

28. Zevulun: Tempat kedamaian, tempat tinggal.

29. Zhalay: Diingatkan oleh Tuhan.

30. Zimra: Lagu.

31. Zionathan: Laki-laki murah hati yang merupakan hadiah dari Tuhan.

32. Zane: Hadiah dari Tuhan

33. Zacharias: Ingatan Tuhan

34. Zimri: Nyanyianku.

35. Zabd: Raja pemberi (Zabedee)

36. Zachaeus: Pengingat Tuhan

37. Zachely: Diingatkan oleh Tuhan

38. Zayit: Zaitun

39. Zebadiah: Hadiah dari Tuhan

40. Zohar: Berkilau