Sukses

6 Ekspektasi Vs Realita Beli Dessert dan Camilan di Ojek Online, Bikin Elus Dada

Dessert dan camilan jauh dari ekspektasi.

Liputan6.com, Jakarta Kini tersedia aplikasi beli makanan secara online. Aplikasi tersebut tentunya memudahkan seseorang untuk membeli makanan dengan cepat jika malas jika harus membeli langsung ke warung makannya.

Tak hanya tersedia makanan berat, di aplikasi ojek online juga tersedia beberapa dessert, makanan ringan dan minuman. Pilihan menunya banyak, tak heran jika beli makanan online selalu jadi pilihan.

Membeli makanan secara online terkadang tak sesuai dengan ekspektasi. Penuh harap dapat santap makanan yang sesuai dengan gambar di daftar menu ojek online, namun yang datang justru bikin elus dada.

Dialami oleh tak sedikit orang, penampakan makanan antara ekspektasi dan realita ini sering kali diunggah di akun humor. Kolom komentar pun jadi wadah netizen untuk ungkap kekesalannya.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang ekspektasi vs realita beli makanan ringan dan dessert di ojek online, Selasa (23/1/2024).

2 dari 7 halaman

1. Padahal gambarnya bikin ngiler, eh pas datang malah jauh dari ekspektasi.

3 dari 7 halaman

2. Corndog gagal total kalau penampakannya menyedihkan kaya gini mah.

4 dari 7 halaman

3. Gara-gara diskon, kualitas makannya pun jadi tak sesuai ekspektasi.

5 dari 7 halaman

4. Buahnya pelit banget ih, mana sajiannya kaya udah enggak layak makan.

6 dari 7 halaman

5. Seperti dua makanan yang berbeda, sangat jauh dari ekspektasi.

7 dari 7 halaman

6. Pas datang keliatannya bukan kaya bukan chicken buldak tapi roti bakar.