Liputan6.com, Jakarta Ketika akan menjalankan operasi, pasien biasanya akan dibius terlebih dahulu. Bius merupakan suatu kondisi saat seseorang kehilangan kesadaran atau tidak merasakan sensasi terhadap rangsangan.
Ada banyak jenis obat bius yang menimbulkan efek berbeda pada masing-masing pasien. Setelah biusnya habis, kesadaran pasien yang belum sepenuhnya pulih membuat pasien berbicara melantur kepada dokter, perawat, atau keluarga.
Tak sedikit orang akui pernah berbicara melantur kepada dokter atau perawat setelah mulai sadar. Kocaknya, dokter dan perawat biasanya merespon sesuai dengan omongan nyeleneh pasiennya.
Advertisement
Jadi cerita yang tak terlupakan karena pernah berbicara melantur dan absurd, cerita kocak netizen ini biasanya diunggah di akun humor. Netizen lainnya pun sukses dibuat ngakak dengan cerita kocak ini.
Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang cerita netizen ngomong melantur ke dokter pasca operasi ini kocak, Senin (22/4/2024).
1. Untung dokternya bisa diajak kerja sama bilang 'brrrr'.
Advertisement
2. Mau enggak mau dokter alih profesi biar si pasiennya seneng.
3. Duh pasti rasanya pengen menghilang aja daripada malu.
Advertisement
4. Sebelum teriak 'yeayyy', mungkin dokter dan susternya saling pandang kali ya.
5. Si pasiennya hidup di zaman kapan dah sampai mimpi ternak dinosaurus.
Advertisement