Sukses

Mutiara Hati: Berprasangka

Allah menggarisbawahi bahwa sesungguhnya sebagian dari prasangka buruk adalah dosa.

Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah pakar mengatakan, prasangka adalah menghayal atau menduga sesuatu yang dianggap benar-benar terjadi. Prasangka ada 2 macam, yakni baik dan buruk. Allah menggarisbawahi bahwa sesungguhnya sebagian dari prasangka buruk adalah dosa. Ini menjadi dosa jika tidak ada dasar yang kuat yang menjadikan anda berprasangka buruk.

Video Terkini