Sukses

Mengetuk Pintu Hati: Berdosa pada Orangtua, Sengsara Dunia dan Akhirat

Sejak jaman nabi terdahulu hingga saat ini, mereka yang berbuat baik kepada orangtuanya, maka kehidupan mereka yang luar biasa.

Liputan6.com, Jakarta - Durhaka kepada orangtua adalah dosa yang besar dan dapat mengantarkan pelakunya ke sengsaraan hidup di dunia dan akhirat. 

Sejak jaman nabi terdahulu hingga saat ini, mereka yang berbuat baik kepada orangtuanya, maka kehidupan mereka adalah kehidupan yang luar biasa.

Namun tak sedikit pula cerita miris, baik saat jaman nabi hingga cerita yang melegenda sampai saat ini, kehidupan mereka menjadi sangat sulit karena berbuat durhaka pada orangtuanya.