Sukses

Kreatif, Spanduk Imbauan Pemudik Ini Mengocok Perut

Berkendara saat mudik bikin kamu tertawa sekaligus aman nih.

Jakarta Spanduk-spanduk imbauan keselamatan bermudik sudah dipasang di beberapa ruas jalan agar mudik tahun ini bisa semakin aman dan nyaman. Namun, kalau spanduk imbauannya kreatif seperti ini, pasti bakal membuatmu tersenyum saat berkendara.

Seperti apa spanduk-spanduk tersebut? Simak dulu yuk di sini.

2 dari 4 halaman

Ibu Magic Com

Bahkan ibu dari magicom pun sekarang sudah semakin terkenal loh. Kamu pasti sudah enggak asing kan dengan sosok ibu magiccom ini berkat iklan viral karya Dimas Djayadiningrat?

3 dari 4 halaman

Jomlo?

Nah ini. Walaupun jomlo, kudu terhormat ya, surat-surat kudu siap semua.

4 dari 4 halaman

Bikin Kapok

Ngeri nih peringatannya. Siapa pun yang membaca ini pasti jadi keder.

Sumber: Kapanlagi.com

Penulis: Ferry Sanjaya

Video Terkini