Sukses

Sajian Kuliner Cita Rasa Dunia di Jakarta Culinary Passport

Bagi Anda yang ingin mencicipi bagaimana rasa makanan dari berbagai negara, coba datang ke Jakarta Culinary Passport.

Liputan6.com, Jakarta- Bagi Anda yang ingin mencicipi bagaimana rasa makanan dari berbagai negara, coba datang ke Jakarta Culinary Passport yang akan digelar pada 29 Januari-1 Februari 2015 mendatang.

Bertajuk Taste The World, festival kuliner ini akan dihelat di Grand Indonesia Shopping Town, Jakarta. Sekitar lebih dari 20 negara akan menghadirkan kuliner ikoniknya dalam festival ini, dan memanjakan lidah Anda dengan kekayaan cita rasa dan rempah khas masing-masing.

Gelaran kuliner ini merupakan yang ketiga kalinya sejak diselenggarakan pada 2012 lalu. (Liz)

Â