Sukses

Shani Ramadhan Rasyid

Shani Ramadhan Rasyid

Empat pemain keturunan Indonesia yang berlaga di Eropa telah diajukan pelatih Shin Tae-yong untuk dinaturalisasi agar bisa membela Timnas Garuda. Dari keempatnya, Mees Hilgers berpeluang paling cepat, karena sama sekali belum pernah berseragam Timnas negara lain. (twitter@fctwente)
Hot

Sandy Walsh Ungkap Kondisi Mees Hilgers Usai Batal Gabung Timnas Indonesia, Sedih Tidak Bisa Debut di GBK

Mees Hilgers dipastikan absen dalam laga Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Jepang dan Arab Saudi. Bek FC Twente itu memutuskan untuk fokus pada pemulihan cederanya. Rekan setimnya, Sandy Walsh, menyampaikan dukungannya agar Hilgers segera pulih.
Ganda putra Malaysia, Aaron Chia/Soh Wooi Yik merebut medali perunggu pada Olimpiade Paris 2024 setelah mengalahkan wakil Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen dengan rubber-game, 16-21, 22-20 dan 21-19. (AP Photo/Dita Alangkara)
Hot

Profil Atlet Aaron Chia, Pebulu Tangkis Asal Malaysia yang Telah Menangkan Berbagai Kejuaraan Ganda Putra

Aaron Chia Teng Fong, pebulu tangkis Malaysia, mencatatkan sejarah sebagai juara dunia ganda putra pertama untuk Malaysia. Bersama Soh Wooi Yik, ia telah mengumpulkan deretan medali bergengsi, termasuk perunggu di Olimpiade 2020 dan 2024.
Bos brand skincare asal Makassar, Mira Hayati, pamer tas emas mirip seri Lady Dior. (dok. tangkapan layar TikTok @_mirahayati/https://www.tiktok.com/@_mirahayati/video/7214028256922701083)
Hot

Siapa Sebenarnya Sosok Mira Hayati yang Viral Sebagai Bos Skincare Makasar? Ini Profilnya

Mira Hayati, pengusaha skincare Makassar, tersandung kasus produk berbahaya bermerkuri, terancam hukuman 12 tahun penjara.
Para pemain starting XI Timnas Indonesia (dari kiri) Ragnar Oratmangoen, Rafael Struick, Marselino Ferdinan, Rizky Ridho dan Sandy Walsh berbaris menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya jelang dimulainya laga Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia menghadapi Irak di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024). (Bola.com/M Iqbal Ichsan)
Hot

Jalan Alternatif Timnas Indonesia Bisa Lolos Piala Dunia 2026, Lewat Putaran 4

Timnas Indonesia masih berpeluang lolos ke Piala Dunia 2026 meski tidak langsung. Ini langkah selanjutnya.
4. Yuto Nagatomo - Pendidikan tinggi merupakan hal yang lumrah bagi warga Jepang, begitu juga bagi mantan bek Inter Milan ini. Pemain yang saat ini memperkuat Galatasaray itu merupakan sarjana ekonomi di Doshisha University. (AFP/Andreas Solaro)
Hot

Profil Pemain Jepang Yuto Nagatomo yang Akan Lawan Timnas Indonesia, Sempat Jadi Kapten di Inter Milan

Yuto Nagatomo, bek veteran Timnas Jepang berusia 38 tahun, kembali dipanggil untuk memperkuat Jepang melawan Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Dengan pengalaman lebih dari 140 caps, Nagatomo berperan sebagai mentor bagi pemain muda Jepang.
Kevin Diks diproyeksikan untuk bisa membela Timnas Indonesia dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pada bulan ini. (Liselotte Sabroe / Ritzau Scanpix / AFP)
Hot

Gara-gara Kevin Diks, Market Value Timnas Indonesia Melejit ke Posisi 7 Asia

Bergabungnya Kevin Diks ke Timnas Indonesia membawa dampak positif pada nilai pasar tim yang kini meroket ke peringkat 7 Asia, mengungguli banyak negara ASEAN.
Timnas Indonesia harus mengakui keunggulan Jepang dengan skor 1-3 pada laga pamungkas Grup D Piala Asia 2024 yang berlangsung di Al-Thumama Stadium, Doha, Qatar, Rabu (24/1/2024) malam WIB. Ketiga gol Jepang dicetak lewat brace Ayase Ueda pada menit ke-6 melalui eksekusi penalti dan menit ke-52 serta gol bunuh diri Justin Hubner pada menit ke-88. Sementara satu-satunya gol Timnas Garuda dicetak oleh Sandy Walsh pada menit ke-90+1. Dengan hasil ini, peluang Timnas Indonesia untuk lolos ke babak 16 besar lewat jalur 4 peringkat tiga terbaik akan ditentukan oleh hasil dari laga lain yang melibatkan Bahrain di Grup E dan Oman di Grup F. (AFP/Giuseppe Cacace)
Hot

Jepang Korek Habis Data Pemain Timnas Indonesia, Demi Curi Poin di Jakarta

Timnas Jepang mengumpulkan data lengkap pemain Indonesia menjelang pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026. Pelatih Hajime Moriyasu mempersiapkan strategi matang berdasarkan analisis data untuk mencuri poin di Jakarta.
Timnas Indonesia U-20 menutup fase grup SEA Games 2023 dengan menyapu bersih 4 kemenangan dan memastikan lolos ke semifinal sebagai juara Grup A. Korban terakhir Garuda Muda adalah tuan rumah Kamboja yang dipaksa menyerah 1-2 pada laga yang digelar di Olympic National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, Rabu (10/5/2023) malam WIB. Pasukan Indra Sjafri turun dengan sebagian besar pemain lapis kedua sebagai starter. Dua gol dari Titan Agung Fawwazi (10') dan Beckham Putra (52') hanya mampu dibalas lewat sundulan Sin Sovannmakara di masa injury time babak pertama. Kamboja mempunyai peluang emas menyamakan skor 2-2 saat mendapat hadiah penalti pada menit ke-82. Namun eksekusi yang diambil Lim Pisoth mampu digagalkan Muhammad Adisatryo yang berujung cedera sang kiper hingga harus ditarik keluar. (Bola.com/Abdul Aziz)
Hot

Daftar Nama Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Shin Tae-Yong Prioritaskan Pemain U-22

Daftar pemain muda Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024, termasuk dari Persib & Bali United, siap beraksi di Grup B!
Pemain Timnas Indonesia, Thom Haye, tampak kecewa saat ditaklukkan Irak pada laga Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024). (Bola.com/M Iqbal Ichsan)
Hot

Thom Haye Dirujak Habis-habisan Jelang Laga Timnas Indonesia Lawan Jepang, Imbas Performa Buruk Bersama Klub

Thom Haye, gelandang Timnas Indonesia, merasa kecewa dengan performa buruk Almere City yang kini terpuruk di Eredivisie. Kekalahan demi kekalahan membuatnya frustasi, namun ia tetap siap berjuang bersama Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Justin Hubner (25) berduel dengan gelandang Timnas Jepang, Reo Hatate dalam laga Grup D Piala Asia 2023, Rabu (24/1/2024) malam WIB di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar. (AFP/Hector Retamal)
Hot

Apakah Timnas Indonesia Pernah Menang Lawan Jepang? Ini Jawabannya

Timnas Indonesia akan bertemu Jepang dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada 15 November. Meskipun Indonesia lebih sering kalah, ada sejarah kemenangan yang memberikan harapan. Simak perjalanan kedua tim di atas lapangan sejak 1954.