Sukses

AgungAPW

Agung Purwandono

Rumah shooting film Pengabdi Setan di Desa Marga Mukti Pengalengan Kabupaten Bandung, Jawa Barat (KRJogja.com/Harminanto)
Jawa Tengah - DIY

Wisata Horor Bersama Mahasiswa UGM di Desa 'Pengabdi Setan'

Desa Marga Mukti Pengalengan yang kini dikenal dengan Desa Pengabdi Setan menyimpan potensi wisata yang luar biasa. Jangan ketakutan dulu, nikmati sensasinya bersama mahasiswa KKN UGM.
Ilustrasi Cuaca Buruk (Istimewa)
Jawa Tengah - DIY

Waspada, Gelombang Tinggi Masih 'Menghantui' Pantai Selatan Kulon Progo

Semantara itu, segala bentuk kerusakan akibat hempasan gelombang tinggi laut selatan Pulau Jawa yang terjadi di pantai selatan Kulon Progo dalam proses pendataan.
Anak-anak bermain di atas tanah retak Situ Cilodong, Kalibaru, Depok, Rabu (30/9/2015). Musim kemarau panjang menyebabkan situ Cilodong di Kelurahan Kalibaru, Cilodong mengalami kekeringan. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Jawa Tengah - DIY

Agustus - September Puncak Musim Kemarau, Waspada Kekeringan di Pulau Jawa

Dinas sosial setempat telah mendistribusikan bantuan berupa air bersih untuk sejumlah wilayah yang terdampak kekeringan.
Mendekati Hari Raya Idul Adha transaksi jual beli hewan kurban di Pasar Pleret makin ramai, Selasa (24/7). (KRJogja.com/Sukro Riyadi)
Jawa Tengah - DIY

Geliat Bisnis 'Kos-kosan' Kambing Menjelang Idul Adha

Kos-kosan kambing dan hewan kurban ini menjadi solusi warga yang ingin mendapatkan harga murah tetapi tak memiliki waktu untuk merawat hewan hingga hari Idul Adha tiba.
Pedagang Pasar Kranggan Dapat Celemek Gratis “Jokowi”. (KRJogja.com/Harminanto)
Jawa Tengah - DIY

Celemek Harapan Pedagang Pasar Kranggan kepada Presiden Jokowi

Di pasar Kranggan yang terletak di Jalan Pangeran Diponegoro sebelah barat Tugu Pal Putih ini, penampilan para pedagang tiba-tiba menjadi seragam dengan penampilan menarik menanti kedatangan Presiden Jokowi.
Situasi lokasi kejadian penangkapan terduga teroris di Seturan. (Foto: Liputan6.com/krjogja.com/Harminanto)
Jawa Tengah - DIY

Perubahan Hidup Bos Ayam Bakar hingga Ditangkap Densus 88

Bos rumah makan ayam bakar sudah membuka usahanya selama 10 tahun terakhir. Dua tahun belakangan, istrinya mengenakan cadar.
Situasi lokasi kejadian penangkapan terduga teroris di Seturan. (Foto: Liputan6.com/krjogja.com/Harminanto)
Jawa Tengah - DIY

Bos Ayam Bakar Ditangkap, Teroris?

Saat penangkapan terduga teroris itu, CCTV di sekitar lokasi diminta dimatikan. Pengunjung rumah makan ikan bakar diminta segera menyelesaikan makan dan pergi.
Ilustrasi batu bara Bengkulu (Liputan6.com / Yuliardi Hardjo Putro)
Jawa Tengah - DIY

Ketika Limbah Batu Bara Rowokele Kebumen Disulap Jadi Batako

Seorang investor mengaku berminat mendirikan pabrik pembuatan batako berbahan baku limbah batu bara di Kecamatan Rowokele Kebumen.
Tri Wahyuningsih. (KRJogja.com/UPN Veteran)
Jawa Tengah - DIY

Sempat Terseok-seok Kuliah, Anak Pedagang Mi Ayam Mampu Jadi Wisudawan Terbaik

Untuk membesarkan dan membiayai dia dan adiknya sekolah, ayahnya hanya mengandalkan uang dari berdagang mi ayam.
Mantan atlet bulutangkis Indonesia, Susy Susanti bersama Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X dan KSAU Marsekal TNI Yuyu Sutisna membawa obor Asian Games 2018 menuju Museum Dirgantara di Yogyakarta, Selasa (17/7). (Liputan6.com/HO/Dispen TNI AU)
Asian Games

Obor Asian Games 2018 Akan Bersatu dengan Api Abadi Mrapen

Secara khusus, Yogyakarta menjadi kota pertama disinggahi obor Asian Games yang didatangkan dari New Delhi, India.