Sukses

Bagaskara Lazuardi

Bagaskara Lazuardi

Suasana di luar kandang Manchester United (MU), Old Trafford. (AFP/Oli Scarff)
Liga Inggris

Manchester United Bakal Lakukan Perubahan Besar di Tengah Isu Panas Pemecatan Ten Hag

Tak hanya spekulasi tentang Erik ten Hag dan pengambilan keputusan INEOS pada pekerjaan manajer, dewan Manchester United dilaporkan sedang mengerjakan perubahan lain.
Tuchel sebenarnya masih terikat kontrak dengan Bayern sampai Juni 2025. Akan tetapi ia memutuskan cabut lebih cepat dari klub Bavaria itu. (JAVIER SORIANO / AFP)
Liga Internasional

Bukan Pep Guardiola, Timnas Inggris Sudah Tunjuk Sosok Lain untuk Gantikan Gareth Southgate

Timnas Inggris kabarnya sudah menunjuk sosok baru untuk menggantikan posisi Gareth Southgate sebagai manajer. Mereka mempercayakan Thomas Tuchel menduduki kursi panas The Three Lions, setelah sebelumnya sempat diklaim mendekati manajer Manchester City Pep Guardiola.
Pemain Real Madrid, Kylian Mbappe melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Real Betis pada laga lanjutan Liga Spanyol 2024/2025 di Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, Senin (02/09/2024) WIB. (AFP/Thomas Coex)
Liga Spanyol

Kylian Mbappe Tersandung Kasus Tuduhan Pemerkosaan di Swedia

Mbappe sedang tersandung masalah. Dia dikaitkan dengan tuduhan pemerkosaan di Swedia.
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir saat menghadiri konferensi pers mengenai perkembangan Timnas Indonesia Putri yang berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (21/09/2024). (Bola.com/Bagaskara Lazuardi)
Liga Indonesia

Erick Thohir Bakal Evaluasi Timnas Indonesia usai Keok dari China di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyebut pihaknya bakal melakukan evaluasi usai Timnas Indonesia kalah dari China dalam laga lanjutan grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Selasa (15/10/2024) malam WIB.
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag memberikan tepuk tangan setelah laga Carabao Cup 2024/2025 melawan Barnsley di Old Trafford, Manchester, Inggris, Rabu (18/09/2024) WIB. (AP Photo/Dave Thompson)
Liga Inggris

Erik ten Hag Dapat Sindiran Keras Soal Pemain Baru Manchester United: Tak Ada yang Berhasil

Erik ten Hag mendatangkannya pada musim panas lalu, tetapi sejauh ini pemain asal Belanda itu hanya mencetak satu gol untuk Manchester United, dan tampaknya kesulitan mengimbangi kecepatan Liga Inggris.
Ketua Grup INEOS Inggris Sir Jim Ratcliffe melihat sebelum pertandingan Liga1 Prancis antara Nice dan PSG di stadion "Allianz Riviera" di Nice, Prancis selatan, pada 18 Oktober 2019. Sir Jim Ratcliffe memang sudah lama ingin memiliki Manchester United tapi belum pernah kesampaian. Ia juga sempat menawar Chelsea musim panas lalu, tapi batal. (AFP/Valery Hache)
Bola

Top 3 Berita Bola: Sosok Idaman Jim Ratcliffe Jadi Calon Kuat Pengganti Ten Hag di Manchester United

Erik ten Hag mendapat tekanan untuk meningkatkan performa Manchester United setelah hanya meraih tiga kemenangan dari 11 pertandingan di semua kompetisi selama 2024-25.
Banyak mengatakan bahwa Sir Alex Ferguson merupakan manajer paling sukses di Liga Inggris. Hal tersebut terbukti dari 13 gelar juara Liga Inggris yang berhasil disabet Manchester United. Fergie tercatat berhasil mencapai 500 poin hanya dalam 242 laga. (AFP/Patricia De Melo Moreira)
Liga Inggris

Manchester United Bersih-Bersih, Ratcliffe Berani PHK Sir Alex Ferguson

Ratcliffe memutuskan tidak lagi memakai jasa Sir Alex Ferguson demi menyeimbangkan neraca keuangan Manchester United.
Pemain Timnas Indonesia, Witan Sulaeman (kiri) berebut bola dengan pemain China, Jiang Guangtai (kanan) saat laga lanjutan putaran ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Qingdao Youth Stadium, Qingdao, China, Selasa (15/10/2024). (AFP)
Liga Indonesia

Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Peluang Timnas Indonesia Lolos Masih Terbuka

Timnas Indonesia masih terbuka peluangnya untuk menjadi pendamping Jepang di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Pemain Manchester United, Antony (kiri) berebut bola dengan pemain Barnsley, Corey O'Keeffe pada laga Carabao Cup 2024/2025 di Old Trafford, Manchester, Inggris, Rabu (18/09/2024) WIB. (AFP/Paul Ellis)
Liga Inggris

Terasing di Manchester United, Antony Berpeluang CLBK

Pemain terpinggir Manchester United Antony mungkin saja berpeluang kembali ke klub lamanya Ajax Amsterdam, usai jasanya tidak begitu terpakai di Old Trafford.
Sir Jim Ratcliffe (tengah) sendiri merupakan miliarder Inggris yang lahir di Failsworth, Manchester. Ia mengungkapkan bahwa sejak kecil dirinya memang merupakan penggemear MU. (AFP/Valery Hache)
Liga Inggris

Tebus Incaran Manchester United, Sir Jim Ratcliffe Harus Kucurkan Dana Rp1 Triliun

Sir Jim Ratcliffe harus siap menggelontorkan dana Rp1 triliun lebih jika serius ingin mengangkut bek idaman Manchester United, Jarrad Branthwaite.