KPK Sudah Manfaatkan Kebijakan Satu Peta, Lembaga Lain Bagaimana?
Kebijakan Satu Peta tersebut dilaksanakan berdasarkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 23 Tahun 2021 tentang Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 9 Tahun 2016 Tentang Percepatan Pelaksanaan Kebijakan Satu Peta pada Tingkat Ketelitian Peta Skala 1:50.000.
KPK Ancang-Ancang Selidiki Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji
Juru Bicara (Jubir) KPK Tessa Mahardika Sugiarto menyebut kasus dugaan korupsi tersebut baru akan diselidiki apabila adanya dokumen pelaporan yang dinyatakan lengkap.
Milad ke-26, PBB Optimistis Bisa Lolos Parlemen di Pemilu 2029
Fahri menyampaikan PBB merupakan partai tengah yang hadir sebagai bagian dari solusi atas persoalan kebangsaan.
KPK Diminta Tindak Lanjuti Laporan Dugaan Korupsi Pengalihan Kuota Haji
Menteri Agama atau Menag Yaqut Cholil Qoumas dan Wakil Menteri Agama (Wamenag) Saiful Rahmat Dasuki dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas kasus dugaan korupsi dalam pelaksanaan ibadah haji 2024 pada Rabu (31/7/2024). Laporan itu dilayangkan Gerakan Aktivis Mahasiswa UBK Bersatu (GAMBU).
KPK Tetapkan 7 Tersangka Terkait Kasus Dugaan Korupsi di LPEI
Tessa mengatakan, salah satu pihak yang ditetapkan menjadi tersangka dari kasus LPEI itu adalah pihak penyelenggara negara.
Gerakan Aktivis Mahasiswa Laporkan Menag Yaqut dan Wamenag Saiful Rahmat ke KPK
Gerakan Aktivis Mahasiswa UBK Bersatu (GAMBU) melaporkan Menteri Agama atau Menag Yaqut Cholil Qoumas dan Wakil Menteri Agama (Wamenag) Saiful Rahmat Dasuki ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Seleksi Tes Tertulis Dewas KPK, Harjono hingga Benny Mamoto Hadir
Panitia Seleksi Calon Pimpinan dan Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (Pansel Capim dan Dewas KPK) kembali melanjutkan agenda seleksi tes tertulis
Ini Kelakar Pahala Nainggolan dan Johanis Tanak Usai Ikuti Tes Tertulis Capim KPK
Salah satu calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (Capim KPK) Pahala Nainggolan telah melakukan tes tertulis di Pusdiklat Kemensetneg, Jakarta, Rabu (31/7/2024).
Gali Keberadaan Harun Masiku, KPK Periksa Eks Anggota KPU Wahyu Setiawan
Tessa juga membenarkan soal tim penyidik KPK yang turut mendalami soal dugaan perintangan penyidikan (obstruction of justice) dalam upaya pencarian terhadap Harun Masiku.
KPK Diharapkan Bisa Dampingi Pansus DPR RI Dalami Persoalan Haji 2024
Aliansi Masyarakat Antikorupsi (ALMASI) meminta KPK turut mendampingi Pansus Haji DPR mendalami berbagai permasalahan.