Jokowi dan Ulama Jawa Barat Bahas Pemberdayaan Umat di Istana Negara
Presiden juga mengklarifikasi berbagai isu dan fitnah yang menimpa dirinya, seperti isu dikaitan dirinya dengan Partai Komunis Indonesia.
Protes LAHP, Ratusan PKL Jatibaru Datangi Kantor Ombudsman
Dalam aksi ini, para pengunjuk rasa mempertanyakan laporan akhir hasil pemeriksaan (LAHP) penataan PKL di Jatibaru yang dibuat pihak Ombudsman.
Facebook Tuai Skandal, Pesan Instan BBM Bisa Jadi Solusi
Bocornya data pengguna Facebook di luar negeri seharusnya menjadi evaluasi untuk pengguna medsos di Indonesia. Misalnya, warga dapat gunakan aplikasi instan yang 100 persen milik dalam negeri, seperti BBM.
Begini Kronologi Gugurnya Pratu Vicki saat Bentrok dengan OPM
TNI Pratu Vicki Rumpasium gugur saat terlibat bentrok dengan kelompok bersenjata OPM. Bagaimana kronologinya?
Jokowi Bahas Kabar Hoaks Bersama Sejumlah Ulama di Istana
Terima sejumlah ulama di Istana, Presiden Jokowi bahas beberapa isu terkini, seperti soal penangkalan berita hoaks.
Siswi Ini Tak Patah Semangat Ikut UN Berbasis Komputer di Pembaringan
Kondisi fisik siswi jurusan teknik audio visual ini memang memprihatinkan hingga memicu tangis haru salah satu gurunya.
Pertemuan Aplikator dan Driver Ojek Online Belum Temui Titik Terang
Pertemuan antara pihak aplikator dengan perwakilan pengemudi ojek online ini digelar secara tertutup di Jalan Abdul Muis, Jakarta Pusat.
Polisi Masih Selidiki Penyebab Kapal Kargo Terbakar di Balikpapan
Hari ketiga pascakebakaran, kondisi permukaan laut di perairan Teluk Balikpapan masih dikotori tumpahan minyak.
Warga Korban Banjir Tulang Bawang Masih Bertahan di Pengungsian
Warga terpaksa bertahan di lokasi ini meski tanpa penerangan listrik setiap malam lantaran rumah mereka terendam banjir.
Aksi Balas Dendam Picu Bentrok 2 Kelompok Warga di Cipinang
Selain membuat warga takut, tawuran juga mengakibatkan kaca mobil pecah dan warung bakso yang berada di lokasi kejadian hancur.
PDIP Masih Cari Nama untuk Dampingi Jokowi di Pilpres 2019
Ketua DPP PDIP Puan Maharani menjelaskan, partainya terus membuka komunikasi dengan seluruh partai.
Mendikbud Pantau Langsung Hari Pertama UN SMK Berbasis Komputer
Mendikbud Muhadjir Effendy yang memantau jalannya UN menyatakan, belum semua SMK dapat menjalankan ujian dengan sistem komputerisasi karena keterbatasan fasilitas dan jaringan internet.