Kecelakaan di Kenjeran Surabaya, Pengendara Motor Meninggal Dunia
Kecelakaan terjadi di Jalan Raya Kenjeran, Surabaya, Jawa Timur pada Minggu (18/8/2019) sekitar pukul 07.30 WIB. Kecelakaan karena korban gagal menyalip dump truck (truk jangkit).
Menelusuri Jejak Sejarah Kehidupan WR Soepratman di Surabaya
Surabaya, Jawa Timur dikenal sebagai Kota Pahlawan. Selain itu, di kota metropolitan ini juga banyak ditemui bangunan cagar budaya peninggalan Belanda.
Pengakuan Ketua RT soal Penggeledahan Kos Pelaku Penyerang Anggota Polsek Wonokromo
Densus 88 Anti Teror Mabes Polri menggeledah rumah kos pelaku penyerangan polisi di Polsek Wonokromo, Surabaya, pada Sabtu sore (17/8/2019).
Polisi Masih Selidiki Motif Penyerangan Anggota Polsek Wonokromo Surabaya
Polisi masih menyelidiki kasus penyerangan anggota polisi di Polsek Wonokromo, Surabaya pada Sabtu sore (17/8/2019). Penyerangan tersebut diduga dilakukan perseorangan dan bukan kelompok.
Pendirian Bank Jatim Syariah Tertunda, Ini Alasannya
Unit usaha syariah Bank Jatim belum bisa berdiri sendiri menjadi PT Bank Jatim Syariah.
Penjelasan Polisi soal Pengepungan Asrama di Kalasan Surabaya
Kombes Pol Sandi Nugroho, Kapolrestabes Surabaya memaparkan kronologi mengenai adanya pengepungan asrama mahasiswa Papua di Jalan Kalasan, Surabaya, Jawa Timur.
Pesta Rakyat di Grahadi Surabaya, Jalan Gubernur Suryo Ditutup
Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Jatim) menggelar pesta rakyat berupa hiburan dan kuliner gratis usai upacara penurunan bendera mulai Sabtu sore (17/8/2019).
Permainan Tradisional Kitiran di Universitas Negeri Surabaya Meriahkan HUT ke-74 RI
Rektor Universitas Negeri Surabaya (Unesa), Nurhasan bersama jajarannya, dan ribuan mahasiswa memainkan permainan tradisional kitiran untuk merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74 Indonesia.
Universitas Negeri Surabaya Wajibkan Mahasiswa Ikut Mata Kuliah Olahraga
Universitas Negeri Surabaya (UNESA) mewajibkan mahasiswa baru angkutan 2019 untuk ikuti mata kuliah olahraga.
Tanggapan Khofifah soal Rencana Jokowi Pindahkan Ibu Kota ke Kalimantan
Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa menuturkan, upaya pemindahan ibu kota Indonesia akan menjadi bagian percepatan peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM).