10 Penampakan Bangsawan Asing Tiba Jelang Penobatan Raja Charles III dan Ratu Camilla
Menjelang penobatan Raja Charles III, berikut adalah 10 penampakan bangsawan asing yang terlihat telah tiba di London untuk acara resepsi pre-coronation atau pra-penobatan raja Inggris.
6 Mei 2002: Dor, Politikus Belanda Pim Fortuyn Ditembak 6 Kali oleh Aktivis Penentangnya
Pim Fortuyn, seorang politikus Belanda yang secara terbuka mengakui dirinya gay, ditembak enam kali pada 6 Mei 2002.
India Bangun Jembatan Kereta Tertinggi di Dunia Melebihi Menara Eiffel, Dibuka Akhir 2023
Kementerian Perkeretaapian India mengatakan bahwa jembatan tertinggi akan dibuka untuk pengunjung pada akhir Desember 2023 atau Januari 2024.
5 Mei 2007: Kenya Airways Jatuh di Kamerun Akibat Kelalaian Pilot, Tidak Ada yang Selamat
Pada 5 Mei 2007, sebuah penerbangan Kenya Airways Boeing 737-800 jatuh di Kamerun. Sayangnya, penumpang serta kru kabin dalam pesawat itu tidak ada yang selamat.
Pakar Kesehatan Global Mempertimbangkan Kesiapan Dunia untuk Akhiri Darurat COVID-19 di Panel WHO
Pada 4 Mei 2023, panel ahli kesehatan global bertemu untuk memutuskan apakah COVID-19 masih merupakan keadaan darurat di bawah aturan World Health Organization (WHO).
Perayaan Hari Raja Belanda Tekankan Ramah Lingkungan, Proyek Transisi Energi Hijau Bareng Pertamina Salah Satunya
Duta Besar untuk Indonesia Lambert Grijns menyambut warga Indonesia dan Belanda untuk merayakan hari ulang tahun Raja Belanda Willem-Alexander di Erasmus Huis, Jakarta Selatan pada Rabu, 3 Mei 2023. Acara resepsi itu mengusung tema ramah lingkungan.
Cegah Remaja Kecanduan Nikotin, Australia Naikkan Pajak Tembakau dan Larang Vape
Pemerintah Australia akan melarang vape atau rokok elektrik melalui kontrol ketat pada pengemasan. Langkah itu diambil untuk pencegahan kebiasaan vaping, khususnya di kalangan remaja.
Cuaca Semakin Panas, Malaysia Izinkan Para Siswa Tak Pakai Seragam Sekolah
Lantaran masalah cuaca di Malaysia semakin panas, Kementerian Pendidikan Malaysia perbolehkan siswanya memakai baju atletik agar nyaman selama cuaca yang panas.
4 Mei 2014: Aksi Teror Sebabkan 2 Bom dalam Bus di Kenya Meledak, 3 Orang Tewas
Pada 4 Mei 2014, tiga orang tewas dan sedikitnya 62 lainnya luka-luka akibat dua ledakan bom di bus penumpang di Nairobi, Kenya.
7 Skandal Kontroversial Anak-anak Presiden AS, Pemalsuan Identitas hingga Bisnis Ilegal
Anak-anak presiden tidak selamanya disorot media dengan hal-hal yang baik. Ini tujuh skandal yang pernah dialami anak-anak presiden Amerika Serikat (AS).