Menyusuri Indahnya Pagi Desa Wisata Torosiaje
Desa Wisata Torosiaje merupakan salah satu desa yang masuk dalam Torosiaje Serumpun yang dihuni orang-orang Suku Bajo.
Misteri Peluru Nyasar yang 'Bertamu' pada Malam Hari
Meiske Samaun warga kelurahan Limba UI Gorontalo terkena peluru nyasar saat sedang terlelap di kamar rumahnya. Asal peluru tersebut masih misterius.
Kala Menara Eiffel Gorontalo Bertabur Cahaya
Menara Eiffel Gorontalo ini memiliki tinggi 65 meter dengan lebar 21 meter. Bangunan yang terletak tepat di jantung Kota Limboto itu punya 5 lantai.
Cerita Mengharukan Calon Paskibraka, Anak Penarik Bentor Asal Gorontalo
Kondisi serba kekurangan tidak menyurutkan semangat siswa SMU 3 Gorontalo itu untuk membuktikan prestasi terbaik bersaing dengan ratusan calon Paskibraka lain di tingkat Provinsi.
Dor, Tembakan Gas Air Mata Meletus Jelang Sahur di Gorontalo
Remaja yang sedang asyik berkumpul jelang sahur langsung kocar-kacir setelah anggota Polres Gorontalo menembakkan gas air mata berkali-kali.
Duel Jalanan Anak Muda Jadi Tradisi Dakwah Jalanan di Gorontalo
Tidak ada kursi yang disiapkan sebagai tempat duduk untuk menyaksikan ceramah yang biasa disebut dakwah jalanan di Gorontalo itu.
Hiu Paus di Gorontalo, Datang dan Pergi Begitu Saja?
Butuh waktu lima tahun untuk mendapatkan pola kemunculan hiu paus di perairan wilayah Gorontalo.
Ramuan Langgilo, Pengharum Alat Salat Spesial Khas Warga Gorontalo
Pengharum alat salat khas warga Gorontalo itu biasanya hanya ada jelang Ramadan. Kualitasnya tak kalah dengan pewangi modern.
Pemuda Gorontalo Kerepotan Usai Tulis 'Mantap Teroris' di Medsos
Seorang pemuda Gorontalo ditangkap polisi dan harus menjalani pemeriksaan usai menuliskan 'mantap teroris' di medsos.
Top 3 Berita Hari Ini: Perempuan Bercadar di Terminal Tulungagung Viral, Kenapa?
Top 3 berita hari ini, Saat dimintai keterangan, santri perempuan bercadar itu mengaku baru kabur dari pondok pesantren tempatnya belajar.