Update Quick Count Pilkada Bekasi 2024, Persaingan Masih Sengit
Persaingan Pilkada Bekasi 2024 kian sengit dengan hasil quick count yang menunjukkan selisih suara tipis di bawah 1%.
Didukung Eks PDIP, Sholihin Yakin Menang di Pilkada Kota Bekasi
Sholihin ngajak relawan untuk bersama membenahi Kota Bekasi melalui program yang terdapat dalam visi misi paslon Risol.
Cawalkot Heri Koswara Dapat Dukungan Eks Anggota DPRD Kota Bekasi, Optimis Raih 60 Persen Suara
Heri Koswara berkunjung ke kediaman politikus senior PDI Perjuangan yang juga mantan Anggota DPRD Kota Bekasi, Joko Kuncuro, di Perumahan Narogong, Pengasinan, Rawalumbu, Kota Bekasi, Jawa Barat.
Operasi Zebra 2024 di Bekasi, Ini 14 Jenis Pelanggaran yang Jadi Target
Ada tiga titik lokasi dalam Operasi Zebra kali ini, yakni Jalan Ahmad Yani, Jalan Ir Juanda (termasuk depan Terminal Bekasi) dan Jalan Sersan Aswan.
Perketat Pengawasan Orang Asing, Kantor Imigrasi Bekasi Gelar Operasi Jagratara Tahap 3
Tim melakukan pengecekan mendetail terhadap dokumen keimigrasian WNA, seperti paspor dan izin tinggal, untuk memastikan kepatuhan terhadap peraturan yang berlaku.
Relawan GO-TRI Deklarasi Dukung Tri Adhianto-Harris Bobihoe di Pilkada Kota Bekasi
Supriyadi menyebut para relawan sejauh ini sudah bergerak hingga ke akar rumput untuk bersosialisasi dengan masyarakat. Ia memastikan Relawan GO-Tri bakal bergerak maksimal demi memenangkan paslon 3.
Relawan M2 Turun Gunung Menangkan Tri-Bobiho di Pilkada Bekasi
Para relawan sudah memiliki persiapan untuk memenangkan paslon nomor urut 3 itu. Di antaranya dengan memaksimalkan sejumlah program yang sudah berjalan, yang langsung menyentuh ke masyarakat.
Menilik dari Dekat Peristiwa Tewasnya 7 Pemuda di Kali Bekasi
Sejauh mana kepolisian dapat merangkul para remaja dengan tindakan humanis. Hal ini diyakini dapat mengurai rasa takut remaja terhadap polisi, sehingga mereka lebih merasa nyaman.
Sempat Protes soal Lokasi Ibadah Umat Kristiani, Oknum ASN Pemkot Bekasi Akhirnya Minta Maaf
Kepala Bidang Pemasaran Pariwisata Disparbud Kota Bekasi itu meminta maaf atas tindakannya yang dinilai publik intoleran.
Respons Pj Wali Kota soal Viral ASN Kota Bekasi Protes Lokasi Ibadah Umat Kristiani
Banyak warganet yang menyayangkan tindakan oknum ASN tersebut lewat kolom komentar.