Polisi Bongkar Prostitusi Online di NTT, 2 Wanita Ditangkap
Dirkrimsus Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) menangkap dua orang wanita pelaku prostitusi online di Kota Kupang.
Polda NTT Janji Usut Tuntas Kasus Kerumunan Pemprov di Pulau Semau
Kerumunan di acara Pemprov NTT yang dihadiri para pejabat daerah di Pulau Semau, disebut-sebut melanggar protokol kesehatan.
Layanan Online Ni'a Waen Rutan Maumere, Marasakan Keharuan Antar Barang Langsung ke dalam Penjara
Sejak masa pandemi Covid-19 hingga saat ini, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Maumere, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) masih meniadakan Kunjungan secara Tatap Muka (Reguler) bagi warga binaan.
Viral Video Kerumunan Acara Pemprov NTT, Warga: Kita Merasa Seperti Dibohongi
Acara Pengukuhan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Kabupaten dan Kota se-Nusa Tenggara Timur (NTT), menuai polemik.
Cerita Peternak Ayam Kampung di Sikka Sukses Tekan Kasus Kekerdilan pada Anak
Seorang peternak ayam kampung di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) berkomitmen untuk memenuhi kebutuhan telur untuk menjawab program pemulihan kasus kekerdilan pada anak di wilayah Kabupaten Sikka.
Cerita Sukses Warga Binaan Rutan Kelas IIB Maumere Sulap Lahan Tidur Jadi Kebun Produktif
Warga binaan Rutan Kelas IIB Maumere berhasil menyulap lahan tidur menjadi kebun yang bernilai ekonomis tinggi.
Ratusan Pekerja Migran Indonesia Ilegal Asal NTT Dideportasi dari Malaysia
Sebanyak 118 Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Nusa Tenggara Timur (NTT) dideportasi dari Malaysia karena tidak memiliki dokumen resmi.
Bom Ikan Marak di Perairan Maumere, Polairud Polda NTT Turun Tangan
Polairud Polda NTT berhasil mengamankan seorang nelayan yang menangkap ikan menggunakan bom.
Tepergok Bawa Surat Rapid Test Palsu, 3 Orang di Sikka Mati Kutu
Polisi di pos penyekatan di Desa Wolowaru, mengamankan tiga orang yang kedapatan memalsukan surat rapid test antigen.
Cerita Petugas Covid-19 di NTT, Pikul Peti Jenazah 20 Km karena Jalan Rusak
Tidak semua orang mau menjalani tugas sebagai Satgas Covid-19. Butuh rasa kemanusiaan dan keberanian tinggi.