Sukses

MDA telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Badan Bank Tanah (BBT) (Liputan6.com/Fauzan)
Sulawesi

Kolaborasi MDA dan Badan Bank Tanah untuk Kepastian Hukum atas Tanah dalam Rangka Investasi

Kerja sama ini bertujuan untuk mengatasi isu kepemilikan lahan di area konsesi MDA di Desa Latimojong, Kabupaten Luwu
Rapat Paripurna Istimewa HUT Sulbar ke-20 (Foto: Liputan6.com/Istimewa)
Sulawesi

HUT Sulbar ke-20, Kerjasama dan Kolaborasi Kunci Membawa Sulbar Menuju Indonesia Emas

Konsep ekonomi hijau dan biru yang inklusif menjadi sangat relevan, apa lagi Sulbar daerah rawan bencana
Ajang pameran Pertamina SMEXPO Bandar Lampung 2024 di kawasan Mall Boemi Kedaton. Foto : (Liputan6.com/Ardi).
Sumatera

UMKM Lokal Lampung Siap Bersaing di Pasar Lebih Luas Melalui Pertamina SMEXPO 2024

PT Pertamina (Persero) turut memberdayakan pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) lokal binaan dalam ajang pameran Pertamina Small Medium Enterprise Expo (SMEXPO) Bandar Lampung 2024.
Warga merapikan jala ikan di sungai yang tercemar limbah pabrik di kawasan Angsana, Gunung Putri, Bogor, Minggu (27/08/2023). (merdeka.com/Arie Basuki)
Ekonomi

Menteri Basuki Siapkan Anggaran Bersih-bersih Rp 5 Miliar per Sungai, Nanti Dijalankan Komunitas

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono akan mengalokasikan anggaran untuk komunitas peduli air hingga komunitas peduli sungai. Tujuannya menopang kegiatan komunitas tersebut kedepannya.
Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperkuat kerja sama perikanan dengan Vietnam. Kerja sama ini dinilai membawa prospek cerah pada pengembangan budidaya lobster. (Istimewa)
Bisnis

Penyelundupan Benih Lobster Rugikan Negara Rp 260 Miliar, Apa Solusinya?

Penyelundupan BBL merupakan ancaman serius yang dapat merugikan ekosistem industri budidaya lobster di Indonesia.
Pj Gubernur Sulbar Bahtiar Baharuddin (Foto: Liputan6.com/Istimewa)
Sulawesi

Tingkatkan Peluang Bisnis, Pemprov Sulbar Bakal Buka Rute Penerbangan Mamuju-Surabaya

Surabaya merupakan titik ekonomi utama dari wilayah timur, sehingga bisa memperbesar peluang ekonomi bagi Sulbar
(Ilustrasi)
Sulawesi

Sanksi Berat Menanti 2 Perwira Polda Sulsel Usai Terlibat Aktif Deklarasi Cabup Bone

Propam Polda Sulsel telah mengantongi bukti dua perwira polisi terlibat aktif dalam deklarasi cabup di Bone
PT Masmindo Dwi Area (Liputan6.com/Fauzan)
Sulawesi

Terkait Soal Penyerobotan Lahan oleh Masmindo, Begini Penjelasan Prof Aminuddin Ilmar

Pakar hukum menilai operasional PT Masmindo Dwi Area harus segera dimulai.
Massa Barisan Rakyat Takalar (Barata) menggelar demonstrasi di kantor Bawaslu Takalar, Polres Takalar, dan kantor bupati, Kamis (19/9/2024).
Sulawesi

Barisan Rakyat Takalar Sorot Netralitas ASN dan Intervensi Oknum Polisi Jelang Pilkada Serentak

Massa Barisan Rakyat Takalar berdemonstrasi di Kantor Bawaslu Takalar, Polres Takalar hingga Kantor Bupati.
(Ilustrasi)
Sulawesi

Diduga Ikut Deklarasi Cabup Bone, 2 Perwira Polda Sulsel Diperiksa Propam

Kedua perwira polisi itu juga telah dinonjobkan.