Partisipasi GoTo dalam Paviliun Indonesia, merupakan aksi nyata GoTo untuk mendukung pemerintah Indonesia dalam mendorong transformasi ekonomi berbasis digital
Tahun 2022 menjadi momentum kebangkitan kembali industri properti, kondisi tersebut terlihat dari tren penjualan rumah tapak di Synthesis Huis yang cukup tinggi dengan gaya urban outdoor.
Menggandeng berbagai pakar bisnis, buku Kiat Jitu Menjadi Best Seller merangkum lanskap dan beragam strategi bisnis UMKM di era digital, mulai dari strategi menangkap peluang dan merintis usaha baru setelah pandemi, strategi social selling, hingga tips membangun loyalitas konsumen.
Modul Garuda merupakan modul internet of things karya anak bangsa yang didesain di Yogyakarta, dan telah mengantongi sertifikat perangkat SDPPI.
Perusahaan bahan kimia untuk konstruksi dan industri asal Swiss mengalami pertumbuhan bisnis positif mencapai double digit di masa pandemi.
Blibli dan Jumpstart berkolaborasi meluncurkan vending machine pertama di Indonesia yang menawarkan ragam produk UMKM terbaik binaan Blibli di bawah GDP Ventures.
DBS Treasures Private Client melanjutkan komitmennya dalam mendukung nasabah melakukan navigasi kompleksitas pasar dengan solusi terkurasi lintas generasi yang diperkuat transformasi digital dan berbasis data agar nasabah selalu terdepan.
AEON MALL Tanjung Barat mendorong langkah 6R, yaitu Rethink, Reduce, Reuse, Recycle, Repair, dan Returnable yang bertujuan untuk mewujudkan masyarakat daur ulang.
BTN Tournament Golf 2022 Bank BTN memberikan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) kepada para pengembang berupa 7.200 bibit pohon yang dibagi pro rata kepada REI, Apersi dan Himpera masing-masing 2.400 bibit pohon untuk mendukung program perumahan ramah lingkungan yang menjadi fokus BTN.
Biodiversity Warriors Yayasan KEHATI, Jakarta Birdwatcher Society bersama perwakilan mahasiswa dari sejumlah kampus di Jabodetabek menyelenggarakan kegiatan pengamatan keanekaraman hayati untuk memperingati Hari Keanekaragaman Hayati Sedunia yang jatuh pada 22 Mei 2022.
Bank Mandiri bersama Bank Banten terus memperkuat sinergi melalui kerjasama co-branding dan top up Application Programming Interface (API) kartu Mandiri e-Money untuk memperkuat inklusi keuangan di tanah air
Wisatawan saat ini sudah bisa membeli tiket Gondola Ancol melalui fitur QRIS di aplikasi AstraPay di lokasi wahana dengan benefit promo dan cashback menarik.