Sukses

Gresi Plasmanto

Gresi Plasmanto

Partai Amanat Nasional (PAN) menetapkan Hafiz Fattah (kanan) sebagai Ketua DPRD Provinsi Jambi Periode 2024-2029. (Liputan6.com/Ist)
Sumatera

Dua Kali Terjerat Kasus Narkoba, Hafiz Fattah Jadi Ketua DPRD Jambi

Politikus muda M Hafiz Fattah ditetapkan sebagai Ketua DPRD Provinsi Jambi oleh DPP PAN.
Pasangan bakal calon Gubernur dan wakil gubernur Jambi Al Haris-Abdullah Sani (tengah) saat mendaftar ke kantor KPU Jambi, Rabu (28/8/2024). KPU Jambi membuka pendaftaran pada 27-29 Agustus 2024. (Liputan6.com/Gresi Plasmanto)
Sumatera

Diusung Koalisi Gemuk, Al Haris-Abdullah Sani Daftar Pilgub Jambi ke KPU

Bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jambi Al Haris dan Abdullah Sani mendaftar ke kantor KPU Jambi. Kedua pasangan ini didukung koalisi gemuk dengan total 14 partai politik.
Masyarakat adat Kasepuhan Cibarani mengelola hutan adat secara komunal dan bertanggung jawab (dok. Liputan6.com/Dinny Mutiah)
Lifestyle

Jangan Abaikan Masyarakat Adat dalam Pengelolaan Hutan dan Kawasan Konservasi Berkelanjutan

Masyarakat adat seringkali dipinggirkan dalam pengelolaan hutan atau kawasan konservasi secara berkelanjutan. Padahal, mereka adalah perpustakaan hidup yang justru mengemban tugas jadi penjaga 'rumah'.
Kondisi kebakaran hutan dan lahan di Muaro Jambi. (Liputan6.com/ist)
Sumatera

Dampak Kabut Asap Karhutla, Kualitas Udara di Jambi Tidak Sehat

Berdasarkan data IQAir udara di Kota Jambi masuk kategori tidak sehat. Hal ini dampak dari kabut asap kebakaran hutan dan lahan di Muaro Jambi.
Orator sedang berorasi di perempatan BI Telanaipura Kota Jambi, Kamis (22/8/2024). Massa aksi meminta pemerintah dan DPR menghentikan pembahasan Revisi UU Pilkada dan mematuhi putusan Mahkamah Konstitusi. (Liputan6.com/Gresi Plasmanto)
Sumatera

Demonstran Duduki DPRD Jambi Kawal Putusan MK, Kantor Kosong Tak Ada Satu pun Anggota Dewan

Puluhan massa aksi menggelar aksi mengecam RUU Pilkada yang superkilat dilakukan Baleg DPR RI. Massa aksi menilai revisi ini merupakan bentuk pengangkangan konstitusi.
Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya Bakar saat menyampaikan pidato. (Istimewa)
Peristiwa

Menteri Siti Nurbaya: Komitmen Indonesia Capai Net Zero Emission 2060

Siti Nurbaya menegaskan bahwa setiap negara memiliki kewajiban memenuhi komitmen dalam penurunan emisi Gas Rumah Kaca (GRK) dan dalam pengembangnnya dengan guidelines dan rambu-rambu yang ditegaskan dalam konvensi UNFCCC.
Menteri Sosial Tri Rismaharini membagikan sarung kepada Suku Anak Dalam (SAD) kelompok Tumenggung Nyenong di Kejasung, Batanghari, Jambi, Selasa (20/8/2024). (Liputan6.com/Gresi Plasmanto)
Sumatera

Kehadiran Mensos Risma Jadi Pengobat Hati Orang Rimba di Jambi

Kedatangan Mensos Tri Rismaharini bertepatan ketika kelompok Orang Rimba atau SAD dari Tumenggung Ngalembo dan Nyenong ketika sedang melangun, sebuah tradisi menghilangkan kesedihan akibat anggota keluarganya meninggal dunia.
Menteri Sosial Tri Rismaharini (kanan) saat temu wicara dengan para tumenggung Orang Rimba di Kejasung Batanghari, Selasa (20/8/2024). Mensos Risma meminta mereka mempersingkat waktu budaya melangun dan mempercepat perekaman e-KTP. (Liputan6.com/Gresi Plasmanto)
Sumatera

Mensos Risma Minta Orang Rimba Mempersingkat Budaya 'Melangun'

Mensos Tri Rismaharini meminta Suku Anak Dalam (SAD) Orang Rimba untuk mempersingkat durasi melangun. Selain itu, dia juga minta mempercepat perekaman e-KTP. Keduanya menjadi fundamental penting dalam penyaluran bantuan sosial.
Kepala Kelompok Kerja Kerjasama, Hukum, dan Hubungan Masyarakat BRGM Didy Wurjanto menjelaskan sekat kanal yang dibangun BRGM di Desa Tumbang Nusa, Kabupaten Pulang Pisau, tahun 2023 lalu, Rabu (14/8/2024). (Liputan6.com / Roni Sahala)
Kalimantan

Perlunya Optimalisasi Infrastruktur Pembasahan Gambut, Antisipasi Kebakaran Lahan di Kalteng

Memasuki musim kemarau 2024, Kalimantan Tengah menghadapi ancaman kebakaran hutan dan lahan gambut, sehingga perlu mengoptimalkan infrastruktur pembasahan gambut untuk mengatasi peningkatan titik api.
Anak-anak orang rimba di Kampung Kalukup, Bungo, Jambi, saat pertama kali belajar menggosok gigi. (Liputan6.com/ Dok. Dessy Rizky)
Peristiwa

Cerita Tumenggung Tarib, Berhasil Sekolahkan Sang Cucu Buktikan Orang Rimba Suku Anak Dalam Bisa Berprestasi

Salah satu pimpinan rombong (Tumenggung) Orang Rimba atau Suku Anak Dalam (SAD) Tarib bangga sang cucu MT Pauzan berhasil menamatkan pendidikan di salah satu Perguruan Tinggi di Bogor, Jawa Barat.