Sukses

Hermawan Arifianto

Hermawan Arifianto

Desa Wisata Kemiren Banyuwangi Raih Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024  (Istimewa)
Jawa Timur

Desa Wisata Kemiren Banyuwangi Raih Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024

Desa di Banyuwangi kembali menorehkan prestasi nasional. Kali ini, Desa Kemiren, Kecamatan Glagah yang dikenal sebagai Desa Wisata Adat Osing Kemiren meraih juara 2 Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, Kategori Kelembagaan dan Sumber Daya Manusia (SDM), yang digelar Kementerian Pariwisata (Kemenpar).
Kantor Polres Situbondo (Istimewa)
Jawa Timur

Polisi Limpahkan Berkas Perkara Pelanggaran Netralitas Kades di Situbondo

Penyidik Satreskrim Polres Situbondo telah merampungkan berkas dugaan pelanggaran netralitas seorang oknum kepala desa dan pada hari ini polisi dijadwalkan melimpahkan berkas dan alat bukti berikut tersangka ke jaksa penuntut umum (JPU).
Jenazah turis asal Amerika Serikat yang tewas di Gunung Ijen berada di RSUD Blambangan Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Turis Asal Amerika Tewas Saat Mendaki Gunung Ijen, Ini Kronologinya

Seorang turis berkebangsaan Amerika Serikat, tewas saat mendaki Gunung Ijen, dari Kabupaten Banyuwangi. Korban diketahui bernama Ng Chee Meng (57)
Petugas KAI Daop 9 Jember membersihkan sendimentasi lumpur di sungai yang berada di emplasemen stasiun ketapang, Banyuwangi,(Istimewa)
Jawa Timur

Antisipasi Bencana Hidrometeorologi, Ini Upaya KAI Daop 9 Jember

Sejak awal November 2024, hujan sudah mulai turun hampir setiap hari di beberapa wilayah Daop 9 Jember. Bahkan di sebagian wilayah, curah hujan yang turun sudah cukup tinggi.
Lokasi pembunuhan disertai pemerkosaan anak berusia 7 tahun di Desa Kalibarumanis, Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Pelaku Pembunuhan dan Pemerkosaan Bocah SD di Banyuwangi Masih Gentayangan, Polisi Periksa 17 Saksi

Polresta Banyuwangi terus bekerja keras untuk memburu pelaku pembunuhan dan pemeriksaan anak 7 tahun siswi madrasah ibtidaiyah di Kecamatan Kalibaru, Banyuwangi pada Rabu (13/11/2024)
Polisi gerbek gudang tempat penampungan anjing di Kecamatan Cluring, Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Pemilik Gudang Penampungan Anjing Konsumsi di Banyuwangi Jadi Tersangka

Polresta Banyuwangi, menetapkan pemilik gudang tempat penyimpanan anjing konsumsi bersinisial S, di Kecamatan Cluring, Banyuwangi sebagai tersangka.
Kontingean dari Indonesia mendapatkan medalai emas dalam ajang Asian Science & Mathematics Olympiad For Primary & Secondary Schools (ASMOPSS) ke-14 di Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

5 Pelajar Banyuwangi Sabet Medali Emas hingga Perunggu di Olimpiade Matematika dan Sains Tingkat Asia

Pelajar Banyuwangi yang mewakili Indonesia di ajang Asian Science & Mathematics Olympiad For Primary & Secondary Schools (ASMOPSS) ke-14 menorehkan prestasi mentereng. Salah satunya Andrew Carnegei Tan berhasil meraih medali emas untuk matematika tingkat SMP.
Festival Kebangsaan hadirkan pertunjukan berbagai macam suku yang ada di Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Angkat Harmoni Nusantara, Festival Kebangsaan Rayakan Keberagaman Budaya di Banyuwangi

Selain dikenal dengan wisata alamnya, Banyuwangi juga dikenal dengan kemajemukan suku, budaya dan tradisi. Berbagai kekayaan budaya dan tradisi dari suku-suku dan etnis tersebut, kembali diangkat dalam Festival Kebangsaan yang digelar di Gedung Seni Budaya (Gesibu) Blambangan,
Larung sesaji petik laut mandar diikuti ratusan nelayanan  tradisional di wilayah Mandar Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Selametan Laut Kampung Mandar Banyuwangi Jadi Wadah Edukasi Sejarah

Selamatan Laut Kampung Mandar, sebuah tradisi tahunan yang telah berlangsung sejak tahun 1700 an. Tidak hanya menjadi momen ritual adat untuk mengungkapkan rasa syukur kepada alam, tetapi juga menjadi wadah edukasi sejarah.
Polisi temukan puluhan anjing di salah satu gudang di Kecamatan Cluring Banyuwangi, Anjing itu dalam kondisi diikat di karung untuk dijual ke Jawa Tengah (Istimewa)
Jawa Timur

Buntuti Truk Pengangkut, Pecinta Satwa Temukan Gudang Penampungan Anjing yang akan Dikirim ke Solo di Banyuwangi

Sebuah gudang yang menyimpan puluhan anjing bakal konsumsi di Dusun Trembelang, Desa/Kecamatan Cluring, Kabupaten Banyuwangi digerebek polisi pada Sabtu, (16/11/2024). Dari gudang yang diketahui milik seseorang bernama Sarmuji, polisi menemukan 64 ekor anjing yang masing-masing telah dibungkus karung itu siap dikirimkan ke Solo, Jawa Tengah.
Proses pemadaman kobaran api oleh tim pemadam kebakaran Kabupaten Situbondo (Istimewa)
Jawa Timur

Pusat Perbelanjaan di Situbondo Terbakar, 10 Siswi Magang Alami Sesak Napas

Pusat perbelanjaan konveksi dan pasar swalayan Karya Dharma Sentosa (KDS) di Kabupaten Situbondo, ludes terbakar dengan kerugian diperkirakan mencapai miliaran rupiah.
Sujiatik Nenek korban CNA 7 tahun korban pembunuhan di Desa Kalibarumanis , Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Nenek Bocah SD yang Diperkosa dan Dibunuh di Banyuwangi Minta Pelaku Ditangkap dan Dihukum Mati

Sujiati (55), nenek dari bocah cilik korban pemerkosaan dan pembunuhan di Kecamatan Kalibaru, Banyuwangi, meminta pelaku segera ditangkap dan dihukum seberat-beratnya.
Anjing pelajak atau unit K9 diterjunkan Polresta Banyuwangi di lokasi kejadian pembunuhan CN 7  tahun untuk mencari barang bukti lainya di TKP (Istimewa)
Jawa Timur

Kapolresta Banyuwangi soal Pembunuhan Siswi MI: Kami Tidak akan Berhenti sampai Pelaku Tertangkap

Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Rama Samtama Putra, memberikan pernyataan tegas terkait upaya pengungkapan kasus dugaan rudapaksa dan pembunuhan CNA (7) di Desa Kalibarumanis, Kecamatan Kalibaru.
Ribuan pendukung pasangan 02 KH Ali Makki- Ali Ruchi ikuti cek Sound Horeg (Istimewa)
Jawa Timur

Acara Cek Sound Horeg Pasangan Ali-Ali Dihadiri Ribuan Pendukung

Ribuan pendukung Pasangan Ali-Ali, atau KH. Ali Makki Zaini (Gus Makki)-Ali Ruchi, calon bupati dan wakil bupati Banyuwangi nomor urut 2, tumpah ruah menikmati suasana cek sound horeg yang berlangsung di Dusun Rayud, Desa Parijatah Kulon, Srono,
PT KAI Daop 9 Jember terima sertifikat aset VIP Stasiun Ketapang dari Kantor Badan Pertanahan Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Komitmen Jaga Aset Negara, KAI Daop 9 Jember Sertifikasi 179.576 Meter Persegi di Banyuwangi

KAI Daop 9 Jember berkomitmen menjaga berbagai aset perusahaan agar dapat dimanfaatkan untuk berbagai kepentingan perusahaan maupun negara.
Ratusan warga binaan, Lapas Kelas IIA Banyuwangi, mengikuti sosialisasi pemungutan dan penghitungan suara Pilkada Serentak 2024. (Istimewa)
Jawa Timur

KPU Sosialisasikan Teknis Pemungutan dan Penghitungan ke Warga Binaan di Lapas Kelas IIA Banyuwangi

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyuwangi menggelar sosialisasi pemungutan dan perhitungan suara kepada warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Banyuwangi.
Sepeda kayuh berwarna pink saksi bisu kasus pembunuhan disertai pemerkosaan CNA 7 Tahun di Desa Kalibarumanis , Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Sepeda Pink jadi Saksi Bisu Kematian CNA, Korban Pembunuhan-Pemerkosaan di Banyuwangi

Sepeda anak perempuan berwarna pink milik CNA menjadi saksi bisu bagaimana dia dibunuh dan diduga diperkosa pada Rabu, (13/11/2024).
Doni Nurchusaeri, (Songkong Hitam )ayah CAN 7 tahun, bocah korban pembunuhan disertai dugaan pemerkosaan di Banyuwangi  saat menemui Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Afifah Fauzi di rumah duka (Istimewa)
Jawa Timur

Tangis Histeris Ibu, Ini Permintaan Khusus Ayah Siswi MI Korban Pembunuhan di Banyuwangi

Doni Nurchusaeri, ayah CAN 7 tahun, bocah korban pembunuhan disertai dugaan pemerkosaan di Banyuwangi minta dipertemukan dengan pelaku apabila nantinya telah terungkap.
Kapolresta Banyuwangi, Kombes Pol Rama Samtama Putra (Tengah) datangi rumah duka CNA 7 Tahun korban pembunuhan disertai pemerkosaan di Desa Kalibarumanis, Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Polisi Periksa 10 Saksi dalam Kasus Pembunuhan Siswi MI di Banyuwangi

Polisi telah memeriksa 10 saksi dalam kasus pembunuhan disertai pemerkosaan CNA, gadis cilik asal Desa Kalibaru Manis, Kecamatan Kalibaru, Banyuwangi pada Rabu, (13/11/2024).
Tim Asesor Dari Kementerian Komunikasi dan Informatika melakukan penilaian terhadap penerapan Smart City di Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Jalani Evaluasi Tahap II, Penerapan Smart City di Banyuwangi Dapatkan Apresiasi

Kabupaten Banyuwangi menjalani evaluasi tahap II program Gerakan Menuju Kota Cerdas (Smart City) Tahun 2024 yang digelar Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi).
Sejumlah perjalanan kereta api di wilayah Stasiun Banyuwangi Kota (Istimewa)
Jawa Timur

Mudik Saat Pilkada? KAI Daop 9 Jember Beri Diskon 10 Persen Tiket KA

Pesta demokrasi akan kembali dilaksanakan di Indonesia, pada 27 November 2024 akan diadakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) mulai dari Gubernur, Bupati dan Walikota secara serentak.
Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifah Fauzi memberikan dukungan kepada ibu korban CNA  yang masih lemas akibat kejadian yang menimpa putrinya (Istimewa)
Jawa Timur

Berikan Dukungan, Menteri PPPA Kunjungi Rumah Duka Siswi Korban Pembunuhan di Banyuwangi

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifah Fauzi mendatangi rumah duka CNA, siswa kelas I madrasah ibtidaiyah di Banyuwangi yang tewas akibat kekerasan seksual dan fisik, Jumat (15/11/2024).
Rumah CNA bocah 7 tahun korban pembunuhan ramai didatangi pelayat untuk menyampaikan duka cita atas meninggalnya CNA (Istimewa)
Jawa Timur

Rumah Orang Tua Gadis Cilik Korban Pembunuhan di Banyuwangi Ramai Didatangi Pelayat

Rumah CNA, bocah perempuan berusia 7 tahun yang menjadi korban pembunuhan diduga disertai dengan pemerkosaan ramai didatangi pelayat. Tampak rombongan dari instansi Kementerian Agama Banyuwangi juga turut datang untuk mengirim doa.
Coretan tangan CNA bocah 7 tahun yang tewas dibunuh dan diperkosa tiga hari sebelum kejadian (Istimewa)
Jawa Timur

Tiga Hari Sebelum Tewas, Siswi MI Korban Pembunuhan di Banyuwangi Ungkap Kasih Sayang Lewat Coretan di Dinding

Tiga hari sebelum tewas dibunuh dan diduga diperkosa, CNA bocah gadis 7 tahun di Kalibaru, Banyuwangi mengungkapkan kasih sayang kepada keluarganya.
Ruangan sekolah CNA korban pembunuhan dan pemerkosaan di Desa Kalibarumanis, Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Berduka, Sekolah Korban Pembunuhan di Banyuwangi Meliburkan Siswanya

Sekolah madrasah ibtidaiyah (MI) di Kecamatan Kalibaru, Banyuwangi tempat CNA, korban pembunuhan dan dugaan pemerkosaan di Banyuwangi memutuskan untuk meliburkan diri selama sehari.
Lokasi pembunuhan dan pemerkosaan CNA anak usia 7 tahun di Desa Kalibaru Manis, Banyuwangi diberi pagar pembatas guna kepentingan penyelidikan (Istimewa)
Jawa Timur

Ibunda Bocah yang Diperkosa dan Dibunuh di Banyuwangi Sedang Hamil Tua, Kerap Mengigau Panggil-Panggil Nama Korban

Seorang bocah SD berusia 7 tahun di Banyuwangi menjadi korban pemerkosaan dan pembunuhan.
Ketua KPU Banyuwangi Dian Purnawan (Istimewa)
Jawa Timur

1.462 Lembar Surat Suara Rusak, KPU Ajukan Penggantian

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyuwangi merampungkan proses sortir dan pelipatan surat suara Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Timur dan Pemilihan Bupati (Pilbup) Banyuwangi.
Lomba olimpiade matematika dan sains tingkat Asia, Asian Science & Mathematics Olympiad For Primary & Secondary Schools (ASMOPSS) ke 14 resmi dimulai di Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Ratusan Pelajar Dari Berbagai Negara Mulai Ikuti Olimpiade Sains dan Matematika Tingkat Asia di Banyuwangi

Lomba olimpiade matematika dan sains tingkat Asia, Asian Science & Mathematics Olympiad For Primary & Secondary Schools (ASMOPSS) ke 14 resmi dimulai di Banyuwangi. Sebanyak 136 peserta yang berasal dari berbagai negara di Asia akan bertanding menjadi yang terbaik.
Jasad Korban CNA  korban pembunuhan dan pemerkosaan terbaring di kamar RSUD Genteng Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Tragis Bocah Perempuan 7 Tahun di Banyuwangi Ditemukan Tewas, Diduga Diperkosa dan Dibunuh

Tragis adalah kata yang menggambarkan betapa sedihnya kondisi CNA, gadis 7 tahun yang diduga jadi korban pembunuhan disertai pemerkosaan. Jasadnya ditemukan pada Rabu (13/11/2024).
Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Rama Samtama Putra, (tengah) menunjukan sejumlah barang bukti yang dimiliki tersangka dalam aksi koboynya  di jalanan beberapa waktu lalu (istimewa)
Jawa Timur

Koboi Pelaku Penodongan Terhadap Jukir di Banyuwangi Jadi Tersangka

Polresta Banyuwangi menetapkan MMA (36), warga Kelurahan Tamanbaru, Banyuwangi, pengemudi Sedan BMW pink bernopol P 44 PII, sebagai tersangka kasus ancaman kekerasan terhadap seorang juru parkir (jukir).
Danlanal Banyuwangi, Letkol Laut (P) Hafidz (Tengah) memberikan keterangan kasus penyelundupan  WNA Pakistan di Australia (Istimewa)
Jawa Timur

Penyelundupan 18 WNA Pakistan ke Australia Berhasil Digagalkan Lanal Banyuwangi

Sebanyak 16 Warga Negara Asing (WNA) Pakistan diduga imigran gelap disergap Lanal Banyuwangi. Petugas juga mengamankan 2 perempuan asal Aceh. Penyergapan dilakukan ketika mereka hendak naik kapal motor nelayan di Pantai Bangsring, Kecamatan Wongsorejo, Jumat (8/11/2024) malam.
DN (Tengah) lulusan SMP menjadi korban TTPO di Malaysia (Istimewa)
Jawa Timur

Pekerja Migran Korban TPPO asal Banyuwangi Berhasil Diselamatkan dari Penyiksaan di Malaysia

Serikat Buruh Migran Indonesia (SBMI) Jawa Timur, bersama KJRI Johor Bahru Malaysia berhasil menyelamatkan DN (18) Pekerja Migran Indonesia asal Banyuwangi, yang menjadi korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO)
Ilustrasi Aborsi di Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Tepergok Lakukan Aborsi di Kamar Mandi Pabrik, Sejoli di Banyuwangi Ditangkap Polisi

Sepasang muda-mudi di Banyuwangi diamankan Polsek Muncar setelah diduga melakukan tindakan aborsi. Mereka masing-masing perempuan berinisial SR, 19 tahun, dan pria RW, 23 tahun.
Masyarakat Banyuwangi antusias belanja masakan Timur Tengah di bazar kuliner Arabian Streetfood (Istimewa)
Jawa Timur

Arabian Streetfood Kembali Hadir di Banyuwangi, Sajikan Cita Rasa Otentik ala Timur Tengah

Suasana semarak dan aroma khas rempah-rempah kembali memenuhi kawasan Jalan Bangka, Kampung Arab Lateng, dengan hadirnya Arabian Streetfood (Arasfo), Sabtu (9/11/2024). Bazar kuliner Arasfo kembali menyapa para pecinta kuliner dengan beragam sajian khas Timur Tengah yang menggugah selera.
Ketua KPU Banyuwangi Dian Purnawan (Istimewa)
Jawa Timur

KPU Banyuwangi Terjunkan 300 Orang, Untuk Sortir dan Lipat Surat Suara Pilkada

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banyuwangi mulai melakukan sortir dan pelipatan surat suara untuk persiapan gelaran pilkada 2024.
Destinasi wisata andalan Banyuwangi Kawah Ijen (Istimewa)
Jawa Timur

Jelang Libur Nataru, Pengamanan Objek Wisata di Banyuwangi Ditingkatkan

Banyuwangi yang dijuluki kota seribu destinasi wisata bersiap menyambut kedatangan wisatawan selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Mengingat hal tersebut Pemkab terus mengupayakan peningkatan dalam keamanan dan keselamatan sektor pariwisata.
Pasalon nomor urut 02 Khofifah-Emil kampanye akbar di Kabupaten Jember (Istimewa)
Jawa Timur

Khofifah–Emil Kampanye Akbar di Jember, Bertajuk Pesta Rakyat Jawa Timur

Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elistianto Dardak menghadiri kampanye akabar perda bertajuk Pesta Rakyat Jawa Timur Maju Berprestasi yang digelar di Jember Sport Garden (JSG) Jember Minggu (10/11/2024)
Gunung Semeru kembali erupsi dengan tinggi letusan 1 Kilometer (Istimewa)
Jawa Timur

Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 1 Kilometer

Gunung Semeru yang mempunyai ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut mdpl kembali erupsi, letusan setinggi 1 kilometer di atas puncak Gunung Senin Pagi, (11/11/2024)
Bazar kuliner pasa Cuking Banyuwangi, sediakan makanan khas Banyuwangi (Istimewa)
Jawa Timur

Menikmati Kuliner Banyuwangi di Bazar Kampoeng Cungking

Berbagai festival yang digelar Pemkab Banyuwangi terus memunculkan semangat warga untuk mengangkat potensi yang dimilikinya. Salah satunya warga Kampung Cungking, Banyuwangi yang menggelar Bazar Kuliner Kampoeng Cungking di sepanjang Jalan Kendang Kempoel.
Siami Penenun terakhir suku osing di Desa Jambesari, Banyuwangi mendapat penghargaan Local Heroes  dari PT Amartha  (Hermawan Arifianto/Liputan6.com)
Jawa Timur

Penenun Terakhir dari Suku Osing Banyuwangi Raih Penghargaan Local Heroes

Penenun tradisional suku Osing, Banyuwangi terakhir Siami 74 tahun, mendapatkan penghargaan Amartha Local Heroes dari PT Amartha Mikro Fintek.
Loading