Harga Minyak Tergelincir Imbas Pasokan AS yang Kuat
Harga minyak dunia dibayangi kenaikan pasokan minyak Amerika Serikat dan ketegangan geopolitik.
Harga Emas Makin Perkasa Tersengat Ketegangan Rusia-Ukraina
Harga emas melonjak seiring investor yang mencari perlindungan pada logam safe haven di tengah meningkatnya kekhawatiran geopolitik yang dipicu meningkatnya ketegangan Rusia-Ukraina.
ASABRI dan FHCI Kolaborasi Perkuat Pengelolaan SDM
PT ASABRI (Persero) bekerja sama dengan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) menggelar Forum Benchmark tentang pengelolaan SDM
Stasiun LRT Jabodebek Dukuh Atas Ganti Nama, Ini yang Terbaru
PT Kereta Api Indonesia (Persero) bersama Bank BNI meresmikan penamaan atau Naming Rights Stasiun Dukuh Atas menjadi Stasiun Dukuh Atas BNI, Rabu (20/11)
KEK Sanur Punya Layanan Kesehatan Canggih Pertama di ASEAN, Apa Itu?
Kawasan Ekonomi Khusus atau KEK Sanur terus mengukuhkan posisinya sebagai destinasi wisata medis kelas dunia.
Tantangan Ekonomi RI di 2025, Apa Saja?
Penurunan permintaan pasar global, hambatan perdagangan, dan kebijakan internasional yang berubah menjadi faktor utama yang dapat mengganggu ekonomi Indonesia
Harga Emas Antam Melesat Hari Ini 20 November 2024
Pada hari ini, Rabu (20/11/2024), harga emas Antam naik Rp 7.000 per gram. Harga emas Antam dipatok Rp 1.498.000 per gram. Pada perdagangan Selasa, 19 November 2024, harga emas Antam dibanderol Rp 1.491.000 per gram.
Membedah Anggaran Pilkada Serentak 2024 Capai Rp 37,4 Triliun
Menjelang Pilkada serentak 2024, pemerintah telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp 37,43 triliun untuk memastikan kelancaran dan keberhasilan pelaksanaan pemilihan. Dana ini memainkan peran penting dalam mendukung berbagai aspek dari persiapan hingga pengawasan Pilkada.
Harga Emas Cetak Rekor Termahal Lagi
Harga emas di pasar spot naik 0,8% menjadi USD 2.632,68 per ounce, mencapai level tertinggi sejak 11 November 2024. Sedanglan harga emas berjangka AS juga naik 0,8% menjadi USD 2,635.50 per ounce.
Pinago Utama Tebar Dividen Interim Rp 31,25 Miliar, Catat Jadwalnya
PT Pinago Utama Tbk (PNGO) mengumumkan rencana pembagian dividen tunai interim.
Investasi Jumbo, Sugiman Halim Tambah Kepemilikan Saham BOAT
PT Newport Marine Services Tbk (BOAT) mengumumkan perubahan pemegang saham.
Cimory Dairyland Gowa Diresmikan, Berapa Harga Tiket Masuknya?
Peresmian Cimory Dairyland Gowa telah digelar pada Sabtu, 16 November 2024. Ini menjadi cabang pertama Cimory Dairyland di luar Pulau Jawa
KAI Logistik Angkut Lebih dari 22 Juta Ton Barang hingga Oktober 2024
Hingga Oktober 2024, KAI Logistik berhasil mengelola lebih dari 22 juta ton barang, menjadikannya salah satu pemain utama dalam sektor logistik berbasis kereta api di Indonesia
Waspada PPN 12% mulai 2025 Picu PHK Massal
Kenaikan PPN 12% akan berdampak signifikan pada daya beli masyarakat yang sudah tertekan, yang kemudian berujung pada PHK massal
Ini Perbedaan Lembaga Investasi Danantara Besutan Prabowo dan INA Buatan Jokowi
Danantara memiliki perbedaan dengan Lembaga Pengelola Investasi (LPI) atau Indonesia Investment Authority (INA) yang dibentuk mantan Presiden Jokowi pada 2020 lalu.
Danantara Panggil Bos BRI, Bahas Apa?
Badan Pengelola Investasi Daya Anagata Nusantara (Danantara) memanggil sejumlah BUMN yang rencananya akan masuk kelolaannya, termasuk PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI. Pertemuan tersebut jadi langkah awal perkenalan yang dilakukan.
Aturan Terbaru Bagasi Maskapai Lion Group, Bagasi dalam Kemasan Kardus Harus Dikirim Paket
Mulai 1 Desember 2024 Lion Group memberlakukan tarif bagasi tambahan atau Excess Baggage Ticket (EBT) saat melapor ke petugas check in.
Keputusan Sembrono Joe Biden Dongkrak Harga Minyak
Analis UBS Giovanni Staunovo mengatakan, harga minyak memperpanjang kenaikannya karena berita penghentian produksi, yang mengindikasikan kemungkinan pengetatan pasar minyak mentah Laut Utara.
Ukraina Vs Rusia Kembali Memanas, Harga Emas Berkilau Lagi
Salah satu pendorong kenaikan harga emas ini adalah pengumuman oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden tentang rudal jarak jauh bagi Ukraina untuk mencapai lebih dalam ke wilayah Rusia.
Kisah Jeffrey Tiong, Pengusaha Startup Pernah Gagal hingga Hasilkan Rp 1,5 T Setahun
Jeffrey Tiong, pendiri Patsnap, mengatasi tantangan besar dan keraguan diri untuk membangun perusahaan teknologi bernilai lebih dari USD 100 juta per tahun.
IIF Beri Kredit Sindikasi Rp 500 Miliar Bangun Jaringan 5G
Indonesia Infrastructure Finance (IIF) mendukung refinancing pinjaman sebelumnya serta pengembangan infrastruktur jaringan 5G di Indonesia.
Investor Nombok Biaya Eksplorasi, Bos SKK Migas Usul Hapus Pajak
SKK Migas menyerukan perlunya perbaikan iklim investasi hulu migas, khususnya terkait penghapusan pajak-pajak tidak langsung bagi kontraktor pada tahap eksplorasi.
Anggaran Kementerian PU 2025 Bakal Dipangkas untuk Bangun Rumah
Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo melakukan pertemuan dengan Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara di Kantor Kementerian PU, Jakarta, Senin (18/11/2024)
2.426 Peserta Lulus SKD CPNS 2024 BPKP, Simak di Sini
Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) mengumumkan bahwa sebanyak 2.426 peserta dinyatakan lulus SKD CPNS 2024
Raih Gelar Doktor Honoris Causa, Irwan Hidayat Cerita Jatuh Bangun Bikin Sidomuncul Mendunia
Irwan Hidayat menerima gelar Doktor Honoris Causa dari Universitas Negeri Semarang. Dalam orasinya, Irwan menceritakan jatuh bangun dirinya membangun Sidomuncul
Bos SKK Migas Bidik Ada 15 Proyek Mulai Produksi 2025
Kepala SKK Migas Djoko Siswanto mencatat 15 proyek yang dibidik mulai produksi (on stream) itu memiliki nilai sekitar USD 753,2 juta
Diintip Investor, Prabowo Bakal Groundbreaking Proyek Baru di IKN
Basuki Hadimuljono memastikan, proses peletakan batu pertama atau groundbreaking proyek baru di IKN akan terus berjalan
Prabowo ke Luar Negeri, Proyek Infrastruktur Mandeg
Anggaran untuk pembangunan infrastruktur baru sementara disetop. Menunggu kepulangan Presiden Prabowo Subianto dari kunjungannya ke berbagai negara
Direksi Indosat Borong Saham ISAT, Ini Rinciannya
PT Indosat Tbk (ISAT) melaporkan pembelian saham signifikan oleh jajaran direksi
Bos OJK: Kinerja Industri Jasa Keuangan Kuartal III-2024 Kondusif, Ini Buktinya
OJK mencatat kinerja industri jasa keuangan pada kuartal III-2024 menunjukkan tren positif. Berbagai indikator mencerminkan kondisi yang kondusif di sektor ini.
Waspada Inflasi Melonjak Gara-Gara Harga MinyaKita Naik
Lonjakan harga minyak goreng rakyat atau MinyaKita menjadi perhatian serius karena berpotensi mendorong inflasi.
Menperin: Impor Garam Tidak Bisa Disetop 100 Persen
Menperin Agus mengakui bahwa salah satu tantangan utama dalam meningkatkan penyerapan garam lokal adalah spesifikasi kualitas
AIA Perkuat Komitmen Inovasi Asuransi Kesehatan, Begini Strateginya
PT AIA Financial (AIA) kembali menegaskan komitmennya dalam mendukung masyarakat Indonesia
Sah, Adaro Energy Ganti Nama Jadi Alamtri Resources Indonesia
RUPSLB menyetujui perubahan nama PT Adaro Energy Indonesia Tbk menjadi PT Alamtri Resources Indonesia Tbk.
Harga Emas Pulih di Awal Pekan, Sinyal Positif?
Pergerakan emas saat ini menunjukkan sinyal bullish berdasarkan indikator teknikal Moving Average yang terbentuk.
Libur Nataru, Jalan Tol Yogyakarta-Solo Tembus Sampai Prambanan
Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo melakukan kunjungan kerja ke proyek Jalan Tol Yogyakarta-Solo-YIA Kulonprogo, khususnya pada Segmen Klaten-Prambanan
Prediksi Harga Emas Minggu Ini, Terjun Bebas Lagi?
Menurut survei Kitco News, dikutip Liputan6.com, Senin (17/11/2024), mayoritas memprediksi bahwa harga emas akan terus melemah dalam waktu dekat
Maarten Paes Gajinya Berapa? Simak Profil Kiper Timnas Indonesia yang Jadi Termahal ke-3 di Asia
Kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, tampil gemilang dan kini dinobatkan sebagai kiper termahal ke-3 di Asia. Ketahui lebih lanjut tentang karier dan gajinya yang menakjubkan di dunia sepak bola.
Top 3: Daftar Instansi Pemerintah yang Sudah Umumkan Hasil SKD CPNS 2024
Informasi mengenai instansi pemerintah yang sudah mengumumkan hasil seleksi SKD CPNS 2024 ini menjadi berita yang paling banyak dibaca
Menoropong Prospek Saham BBNI, Makin Cuan atau Lesu?
Portofolio kredit berkelanjutan BBNI mencapai Rp188 triliun atau 26% dari total pinjaman. Angka ini menunjukkan komitmen bank terhadap pembiayaan bisnis yang bertanggung jawab dan ramah lingkungan.