Menag Pastikan Santri Dapat Makan Bergizi Gratis: Tak Ada Perbedaan dengan Sekolah Umum
Nasaruddin Umar mengatakan program Presiden Prabowo Subianto dan Wapres Gibran Rakabuming Raka ini tidak membedakan jenis sekolahnya, baik pesantren, madrasah, maupun sekolah umum.
Indonesia Darurat Melawan Judi Online, Perang Besar Harus Dilakukan Segenap Masyarakat
Dampak judi online tidak bisa diabaikan, oleh karena itu perang melawan judol harus dilakukan segenap masyarakat.
Prabowo: Bukan Saya yang Dihormati Negara Lain, Tapi Indonesia Disegani
Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa saat ini Indonesia dihormati oleh negara-negara lain.
Pesan Prabowo Usai Helatan Pilkada 2024: Kalau Kalah, Mendukung yang Menang
Presiden Prabowo Subianto meminta calon kepala daerah yang unggul dalam perolehan suara Pilkada 2024 tak euforia berlebihan.
Menaker Targetkan Pemda Tetapkan UMP 2025 Sebelum 25 Desember
Menteri Tenaga Kerja (Menaker) Yassierli meminta pemerintah daerah (pemda) segera menetapkan upah minimum tahun 2025 di wilayahnya masing-masing paling lambat 25 Desember 2024.
Naikkan Upah Minimum, Prabowo: Kita Perjuangkan Kesejahteraan Buruh
Presiden Prabowo Subianto menaikkan upah minimum nasional tahun 2025 sebesar 6,5 persen. Prabowo menegaskan dirinya berkomitmen memperjuangkan kesejahteraan para buruh.
Prabowo: Upah Minimum Sektoral Ditetapkan Dewan Pengupahan
Menurut dia, besaran upah minimum ditetapkan usai berdiskusi dengan pimpinan buruh.
Prabowo: Anggaran Makan Bergizi Gratis Rp10.000 Per Hari untuk 1 Anak
Prabowo menuturkan bahwa pemerintah ingin anggaran untuk program makan bergizi gratis sebesar Rp15.000 per anak dan ibu hamil untuk 1 hari. Namun, kata dia, anggaran negara tak memadai.
Menaker Usul Upah Minimum Naik 6 Persen, Prabowo Naikkan Jadi 6,5 Persen
Prabowo mengatakan keputusan ini diambilnya usai berdiskusi dengan pimpinan buruh.
Prabowo Putuskan Upah Minimum Tahun 2025 Naik 6,5 Persen
Nilai rata-rata upah minimum nasional tahun 2024 sebesar Rp3.113.359. Sementara itu, Upah Minimum Provinsi (UMP) tahun 2024 untuk Provinsi Jakarta saat ini sebesar Rp5.067.381.