Sukses

Liputan Enam

Liputan Enam

Elemen Buruh melakukan aksi di depan Gedung MPR/DPR/DPD Jakarta, Rabu (12/2/2020). Dalam aksinya mereka menolak draft Rancangan Undang-Undang Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Peristiwa

Komisi VI DPR Minta Pembahasan Omnibus Law Lewat Badan Legislasi

Menurutnya, DPR tentu akan membahas substansi dan materi RUU Omnibus Cipta Kerja ini dengan melibatkan semua pihak. Baik itu buruh melalui serikat pekerja, termasuk pengusaha.
WNI yang telah menjalani observasi di Natuna, Kepulauan Riau jelang dipulangkan ke kampung halaman masing-masing, Sabtu (15/2/2020). (foto: dokumentasi BNPB)
Sumatera

Potret Natuna Usai Menjadi Tempat Observasi WNI dari Wuhan

Meski sempat protes, warga Natuna, yang memang memiliki sifat hangat pun semakin terbuka dengan kehadiran WNI dari Wuhan di daerahnya.
Bentuk jalur khusus tunanetra di Jalan Ir Sutami, Taman Makam Pahlawan Jurug, Jebres, Solo, viral dan banyak dibicarakan di media sosial. Pasalnya bentuk guiding block dibuat zigzag. (Solopos/ Nicolous Irawan)
Jawa Tengah - DIY

Mengapa Ratusan Guiding Block di Trotoar Jalan Suroto Yogyakarta Hilang?

Berdasarkan catatan DPUPKP Kota Yogyakarta, jumlah "guiding block" berbentuk pipih panjang yang hilang mencapai 324 keping, sedangkan yang berbentuk lingkaran mencapai 205 keping.
Petugas memadamkan kebakaran lahan di Jalan Riau ujung, Kecamatan Payung Sekaki, Pekanbaru. (Liputan6.com/M Syukur)
Kalimantan

Ini Cara Alternatif Pembukaan Lahan Tanpa Membakar

Manggala Agni Pontianak, Kalbar memperkenalkan dan mengembangkan tungku cuka kayu kepada masyarakat Kalbar sebagai salah satu alat alternatif untuk pembukaan lahan tanpa bakar.
Dok. Workshop Digital Literasi Forum Taman Baca Masyarakat Kota Clegon 2020
Regional

Gebrakan Taman Bacaan Masyarakat Cilegon Kembangkan Literasi Digital

Forum Taman Bacaan Masyarakat Cilegon bersama Smartfren mengadakan memberikan edukasi secara rutin kepada masyarakat, tentang pengelolaan Internet atau literasi digital.
Sekitar 2.000 warga Suku Baduy Dalam dan Luar menggelar proses adat Seba sejak 28 April hingga 30 April 2017. (Liputan6.com/Yandhi Deslatama)
Jawa Barat

Mengenal Suku Baduy Dalam dan Luar di Banten, Ini Perbedaannya

Mengenal Suku Baduy dalam dan luar dapat tercirikan dari perbedaan yang cukup kentara, terutama mengenai pantangan yang ditaati masyarakatnya.
Suasana Mal Pelayanan Publik (MPP) yang berlokasi di Lippo Plaza Kebun Raya Bogor, Senin (26/8/2019).  MPP diharapkan dapat melayani masyarakat dan juga sekaligus menjadi destinasi wisata di Bogor. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Sumatera

Mal Pelayanan Publik Terbesar Indonesia Ada di Palembang

Dari 24 Mal Pelayanan Publik (MPP) yang telah diresmikan dan 30 yang tengah pembangunan di Indonesia, MPP di Palembang tercatat akan menjadi yang paling besar.
Detonator bom ikan buatan luar negeri yang disita dari nelayan di wilayah Sulawesi Tenggara. (foto: Liputan6.com/ahmad akbar fua)
Bali Nusra

Meski Sudah Dilarang, Praktik Bom Ikan Masih Marak di Flores Timur

Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Nusa Tenggara Timur menyesalkan praktik pengeboman ikan yang masih terjadi di perairan Kabupaten Flores Timur, Pulau Flores.
Ilustrasi Tenggelam (istockphoto)
Sulawesi

Tinggalkan Kopiah, Kakek 80 Tahun Hanyut di Sungai Samalore

Tim Basarnas Palu berhasil menemukan Sianto (80), pria lanjut usia (lansia) yang hilang akibat terbawa aliran Sungai Samalore di Desa Mulyoharjo, Kecamatan Moilong, Kabupaten Banggai, Sulawesi Tengah.
(Hans Bahanan/Liputan6.com)
Bali Nusra

Puluhan Kuda Mati Kelaparan di Sumba Timur

Puluhan ekor kuda milik para peternak di Kabupaten Sumba Timur, Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur (NTT), dilaporkan mati karena ketiadaan pakan.