8 Juni 1948: Prototipe Cikal Bakal Mobil Mewah Porsche Bermula
Prototipe pertama ini merupakan hasil karya tangan dan inovasi yang menandai awal dari perjalanan merek yang kelak akan menjadi simbol kemewahan dan performa tinggi di industri otomotif global.
Seperti Main GTA, Remaja Tanggung di Australia Gasak Porsche dan Maserati
Dua mobil mewah berhasil digasak dari sebuah properti di Broadbeach Waters, Gold Coast, Australia oleh empat remaja 15-16 tahun.
Porsche Macan Listrik Akan Diproduksi Lebih dari 80 Ribu Unit
Porsche berencana membuat lebih dari 80.000 unit Macan listrik. Jumlah tersebut sama dengan varian Porsche Macan dengan mesin bensin yang telah diproduksi hingga saat ini.
Hankook dan Audi Kian Mesra
Hankook Tire kian kuat menggarap segmen mobil premium. Kabar terbaru, produsen ban asal Korea Selatan itu dipercaya untuk menyuplai ban Audi RS terbaru.
Jadi Mobil Listrik Termurah, Intip Spesifikasi Hyundai Ioniq dan Kona
Hyundai ioniq dirancang dengan pendekatan futuristik dan ergonomis.
Porsche Macan Listrik Sedang Diuji Coba, Ini Wujudnya
Elektrifikasi merupakan rencana besar Porsche, salah satu yang sudah terwujud adalah Taycan. Setelah itu, tinggal masalah waktu saja model lainnya menyusul.
Baterai Berpotensi Terbakar, Puluhan Ribu Hyundai Kona Listrik Kena Recall
Kementerian Transportasi Korea Selatan mengatakan, Hyundai akan melakukan penarikan kembali untuk diperbaiki atau recall kendaraan listriknya, Hyundai Kona.
Siap Mengaspal, Hyundai Kona Dibanderol Rp674,8 Juta di Indonesia
Terpapar juga harga Hyundai Kona dari presentasi Kementerian Perhubungan di virtual workshop Kesiapan Industri Electric Vehicles, sebesar Rp674,8 juta on the road (OTR) Jakarta.
Hyundai Kona Listrik Terdaftar di Samsat DKI Jakarta, Siap Dijual?
Beberapa waktu lalu Hyundai Palisade telah terdaftar di situs resmi Samsat DKI Jakarta. Selain itu, pabrikan asal Korea Selatan tersebut juga mendaftarkan sepasang mobil listrik.
Diskon Nissan Terra Tembus Rp111 Juta, Ada Apa?
Jika dibandingkan dengan Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero, Nissan Terra adalah pemain baru di segmen SUV ladder frame 7 penumpang.